Editorial: Waspada Alat Uji Cepat Covid-19 Abal-abal

  • 📰 temponewsroom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kimia Farma mendatangkan 300 ribu alat uji cepat dengan merek Biozek dari Belanda. Belakangan terungkap, alat uji itu bukan produk Eropa dan akurasinya pun diragukan.

SELAIN membangkitkan kepahlawanan, krisis kerap memunculkan kisah para pencoleng. Berpura-pura mengulurkan tangan, mereka sebenarnya mengail untung di air keruh. Aparat penegak hukum harus tegas menghukum para bandit yang menipu kita di tengah masa sulit ini.

Tak hanya asal produknya dipalsukan, validitas alat tes ini juga tak seperti yang dijanjikan. Dua riset independen di Inggris dan Spanyol menemukan bahwa klaim akurasi di atas 90 persen dari alat uji ini ternyata tak terbukti. Sebaliknya, mereka yang sebenarnya sehat tapi diklaim positif corona akan memenuhi bangsal-bangsal perawatan di rumah sakit yang sudah makin kewalahan. Belum lagi dampak psikologis yang harus mereka derita karena kadung divonis mengidap penyakit mematikan.

Ke depan, Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dan Kementerian Kesehatan harus lebih teliti memeriksa kelayakan alat-alat kesehatan yang masuk negeri ini. Pengalaman Inggris bisa ditiru. Negara itu membatalkan pembelian 2 juta alat uji cepat Covid-19 asal Cina setelah menemukan ada masalah akurasi yang serius. Otoritas medis di Inggris rupanya meminta sejumlah ilmuwan dari Oxford University memeriksa alat kesehatan yang akan diimpor ke sana.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Iphone dan bmw juga made in china

Bukannya itu emang asli belanda ya?

ketipu terus sm RRC, bahkan perusahaan farmasi Biozek ketipu

Owalaaaa Jon Jooon.... 😬😬😬

Bila benar ini terjadi, maka pihak-pihak yang terlibat siap-siap mempertanggung jawabkannya. Pada saatnya Rakyat akan meminta pertanggung jawabannya. KPK_RI KejaksaanRI KimiaFarmaCare BNPB_Indonesia KemenBUMN KemenkesRI

Merk Belanda buatan china. Apa sich yg gak di palsuin ama negara tsb.

Kenapa harus terjadi kesalahan yg terus menerus 🙄

maniathtre 👀

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 13. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Selain PCR, Pemerintah Gunakan Tes Cepat Molekuler untuk Covid-19Selain menggunakan tes 'polymerase chain reaction' (PCR), pemerintah menggunakan tes cepat molekuler dalam memeriksa spesimen pasien Covid-19.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Agar Lebih Cepat, Dinkes Bengkulu Antar Sendiri Sampel Uji Swab Covid-19 Lewat Jalan DaratSebelumnya, hasil uji sampel swab dari kedua lab ini sangat lamban. Lebih dari 5 orang PDP meninggal dunia sebelum hasil uji sampel diterima Dinkes Bengkulu.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Uji Cepat Covid-19 Jemaah Masjid di Sidoarjo Diperluas – Kompas.idGugus Tugas Covid-19 Sidoarjo memperluas uji cepat terhadap jemaah masjid yang masih menggelar kegiatan keagamaan secara massal. Itu dilakukan untuk mengantisipasi persebaran virus korona galur baru. MUI mana MUI?
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Pemeriksaan Cepat, Kunci Rahasia Bali Kendalikan Wabah Covid-19 Tanpa PSBBMelawan virus corona yang tak kasat mata ibarat perang. Maka langkah pertama untuk memenangkan perang ini adalah mengetahui dulu lokasi musuh. Di bali, semua pemeluk agama apapun tidak pandang bulu agamanya, patuh dan taat oleh keputusan desa adat. Jadi lebih mudah menahan laju penularan virus. Disuruh perang, disuruh berdamai. Anda sajalah gak usah perintah2 orang. Apa sih maunya gak jelas. Saya salut sama Pemprov Bali, perlu di contoh walau dlm penerapan dgn caranya berbeda-beda sesuai dgn karakter daerahnya, ini kan Negara bernuansa Bhineka Tunggal Ika. Bagaimana? Apa aku salah? Apa kamu benar? Apakah pertanyaan spt ini masih harus diperdebatkan? satukomando
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

240 Pedagang Pasar Mardika Ambon Jalani Tes Cepat Covid-19'Semua langkah antisipatif dilakukan Pemkot Ambon untuk menekan penyebaran Covid-19 di pasar dan terminal, mengingat sudah tiga orang terkonfirmasi positif.'
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

UPDATE 8 Mei: 83.192 Orang Jalani Rapid Test di DKI, 3.176 Terindikasi Covid-19Untuk persentase positif bagi yang mengikuti rapid test adalah empat persen. aq malah ngeri terkontaminasi kalo alat rapid nya made in cino, mending gak lah yaw
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »