Editorial: Pengistimewaan BIN oleh Jokowi

  • 📰 temponewsroom
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

BIN kini menjadi seolah-olah teramat istimewa. Lembaga ini tak perlu lagi mengikuti garis koordinasi kementerian koordinator. Sebaliknya, Presiden bisa menggunakan BIN tanpa mekanisme crosscheck, termasuk untuk kepentingan politik praktis.

PRESIDEN Joko Widodo menempatkan Badan Intelijen Negara di posisi yang makin istimewa. Ia mengeluarkan BIN dari koordinasi Kementerian Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan serta menempatkan lembaga itu langsung di bawah kontrolnya. Keputusan ini membuat BIN seolah-olah lebih tinggi daripada kementerian dan lembaga lain.

Dalam sistem presidensial, kementerian dan lembaga seperti kejaksaan, TNI, Polri, dan BIN memang berada di bawah kekuasaan langsung presiden. Meski begitu, Undang-Undang Kementerian Negara juga mengatur adanya kementerian koordinator. Kementerian Mahfud mengkoordinasi antara lain politik, pertahanan, dan keamanan negara yang sangat berhubungan dengan intelijen. Mengeluarkan BIN dari koordinasi membuat alur informasi untuk keperluan ini bisa saja tidak lengkap.

BIN selama ini sudah menjadi lembaga yang bergerak di luar tugas-tugas pokoknya. Di bawah Budi Gunawan, pensiunan jenderal polisi yang dikenal dekat dengan Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, BIN menyediakan mobil-mobil pengetes Covid-19 di berbagai daerah. Budi bahkan menjalankan tugas politik ketika berperan aktif mempertemukan Jokowi dengan bekas pesaingnya, Prabowo Subianto, selepas pemilihan presiden tahun lalu.

Menempatkan BIN pada posisi istimewa berpotensi menimbulkan kecemburuan lembaga lain. TNI, misalnya, akan menuntut bagian yang sama. Bukan kebetulan jika Presiden pun kini melibatkan tentara dalam penegakan protokol kesehatan. Visi demokrasi yang menjunjung supremasi sipil pada pemerintahan Jokowi pun makin kabur.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Negara yang takut sama rakyatnya

Cuman Seolah Olah, brarti tidak doong...

Wohhh kaget, kaget Gitu saja. Punya Aparatur lengkap. Negeri semakin amburadul. Inilah ... kwalitAsnya pemimpin negeri dongen yg cuma bisa Halu dan kagetan

*YA TERPAKSA MAFIOSO BERTINDAK HAHAHA

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 13. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kisah Umar Bin Abdul Aziz Ketika Menahan MarahUlama besar kelahiran Khurasan, Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin menceritakan keutamaan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Hongbin Resmi Hengkang dari VIXXLee Hong-bin resmi keluar dari VIXX, sebagaimana disampaikan oleh agensi yang menaungi boyband tersebut, Jellyfish Entertainment, pada Jumat (8/8).
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pidato di KLB Gerindra, Jokowi Bicara Kondisi Ekonomi Saat Pandemi CoronaPresiden Jokowi memberikan sambutan di KLB Gerindra. Secara virtual, Jokowi bicara soal pertumbuhan ekonomi Indonesia yang minus akibat pandemi Corona. Seperti apa? Jokowi Gerindra Nungguin Hatespech Biar sebelum pandemi ekonomi indonesia tdk pernah tumbuh sama rea pak sby 6,25% apa lagi saat pandemi justru resesi sampai minus 5,32% pengangguran sdh sangat gila gilaan, negar tumbang dipimpin oleh presiden dari sipil, coba buktikan sdh 5 presiden dr sipil satu pun tdk yg beres
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Tanpa Candaan Ringan, Ini Sambutan Jokowi di Kongres Luar Biasa GerindraJokowi tampak serius menyampaikan sambutan di KLB Gerindra. Jokowi tidak banyak melontarkan guyon yang menjadi ciri khasnya ketika sambutan di acara partai politik. PresidenJokowi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Di KLB Gerindra, Jokowi Singgung Prabowo Jadi Komandan Proyek Lumbung PanganPresiden Jokowi hadir secara virtual dalam KLB Gerindra. Jokowi menyinggung soal peran Prabowo Subianto yang ditunjuk sebagai leading sector Food Estate. Apa katanya? Jokowi Prabowo
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pertumbuhan Ekonomi Minus 5,32%, Jokowi: Kita Tidak Boleh MenyerahJokowi meminta bangsa Indonesia tidak menyerah dalam menghadapi keadaan sulit sebagai dampak pandemi Covid-19. Rakyat memang tdk akan menyerah, tapi harusnya bpk menyerah. Thn 1998 ekonomi sulit, presiden yg mundur
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »