Duh, Jalanan Sepi karena Corona Malah Jadi Ajang Balap Liar

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pandemi corona dan imbauan social distancing membuang banyak ruas jalan jadi sepi. Tapi, kondisi itu malah dimanfaatkan untuk balapan liar haduuh! viruscorona dirumahaja socialdistancing via detikoto

Dikutip dari Jalopnik, tingkat kepadatan jalan di Amerika Serikat secara umum turun hingga 30%. Pada beberapa negara bagian, angkanya malah lebih besar lagi. Terlebih pada kota-kota yang tingkat pandemi corona sangat tinggi.

Kondisi ini ternyata dianggap kesempatan oleh para pebalap jalanan. Di banyak negara bagian, terjadi banyak kecelakaan karena ngebut. Bahkan sampai jatuh korban jiwa.Di Toronto, Kanada, seorang pegemudi ditangkap karena ngebut lebih dari 160 km/jam. Sedangkan di Maryland jatuh korban jiwa karena balapan jalanan dan seorang remaja mengalami cedera.

Kecelakaan akibat ngebut juga terjadi di Texas. Sebuah cadilac dikabarkan menabrak tiang listrik yang menyebabkan pengemudinya kritis, sementara seorang anak berusia 9 tahun jadi korban cedera. Balapan liar menjadi kekhawatiran bukan hanya karena potensi jatuh korban. Kecelakaan yang terjadi akan menambah beban kerja petugas medis dan rumah sakit, yang saat ini tengah berjuang melawan pandemi corona.Amerika Serikat beberapa jam lalu 'resmi' menjadi pusat baru pandemi corona. Jumlah pasien positif corona yang ada di negara Donald Trump itu sudah melewati jumlah pasien di China.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

detikoto Kn udah dilanggar sm BNPB_Indonesia dan MenkoMARITIM

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Duh, Tiga Polisi Dihajar Senior di Tengah LapanganBeredar video di media sosial terkait tiga polisi yang dipukul oknum seniornya di lapangan. VideoViral
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ashanty Tawarkan Endorse Gratis untuk Pengusaha Sepi karena Corona, Beri Persyaratan Ini - Tribunnews.comAshanty menawarkan endorse gratis bagi para pengusaha yang dagangannya sepi karena Corona, beri syarat ini
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Masih Jadi Perbincangan, Ria Ricis: Sekali Lagi Saya Mohon MaafRia Ricis kembali meminta maaf karena masih jadi perbincangan karena nekat syuting di tengah pandemi corona. riaricis loh, bukannya udh pamit? Saat musibah melanda dia masih sibuk mengejar dunia, ciri org gini kalau ada bencana, semua harta bendanya ikut dia bawa.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Tempat Hiburan Malam Membandel akan Ditindak |Republika OnlineTHM tak boleh beroperasi karena dicemaskan jadi tempat penyebaran corona. wfh aja, work from home aja via michat 🤪🤪
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

5 Rekomendasi Film Dokumenter Konser di Layanan StreamingLima rekomendasi dokumenter konser berikut bisa jadi pelipur lara sejumlah konser dibatalkan karena pandemi virus corona. HOMEcoming
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Jalanan Sepi, Anies: Kesadaran Warga Cegah Corona MeningkatAnies Baswedan mengatakan kesadaran warga Jakarta untuk mencegah corona meningkat. Emang karena WFH, Malih! Bukan gegara efek kejut yg sengaja lau bikin. Hujan deras dr semalam. Semoga ga banjir Beritanya pada mudik. Pulang kampung. Semoga kebaikan yang mereka bawa pulang. Bukan virus yang di bawa pulang. Jadi oleh2 yang menyebar hingga pelosok nusantara.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »