Dua Bisnis Ini Dinilai Cocok untuk Mahasiswa

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Reselling adalah salah satu bisnis yang dinilai cocok untuk mahasiswa. Satu lagi apa?

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Salah satu bisnis yang cocok digeluti oleh generasi milenial, khususnya para mahasiswa yang sedang melangsungkan pendidikan di bangku perkuliahan, ialah re-selling. Hal itu diutarakan Co-Founder SEMA EDU yang juga Wakil Sekretaris Umum BPC Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Kota Bandung, Jawa Barat, Fauzan Kemal Akbar.

Fauzan yang menjadi narasumber pada sesi acara dengan topik"Cari Duit atau Cari Ilmu" ini mengatakan selain reselling, bisnis lain yang cocok digeluti oleh anak kuliah adalah bisnis yang menggunakan sosial media. Selain itu, Fauzan juga mengingatkan mahasiswa yang hendak memulai bisnis agar menyiapkan mental terlebih dahulu agar bisa bertahan menjalankan bisnisnya.

Menurut dia, saat ini tuntutan untuk mencari penghasilan di usia dini semakin tinggi karena perkembangan dunia bisnis yang semakin pesat."Karena kegelisahan teman-teman mahasiswa itu, terlebih bisnis itu sekarang lagi ngetren. Itu membuat mereka galau karena disaat mereka ingin memulai bisnis, tuntutan kuliah semakin tinggi juga, belum lagi orang tua," kata dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kuliah dan lulus dengan IPK 4. Biar ada sedikit peluang untuk bermanfaat bagi diri sendiri (setidaknya)

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Disentil Erick Thohir Karena Bisnisnya Usang, Ini Penjelasan Telkom Soal Bisnis Kilang Padi - Tribun MedanMenyandang status sebagai BUMN dengan aset raksasa, Telkom menggarap banyak bisnis lewat puluhan anak dan cucu usahannya. tribunmedan *SAYA BERDASARKAN DALAM RANGKA MENJALANKAN MISI SESUAI DENGAN SURAT KEPUTUSAN PRESIDEN YANG SAMA BERJUDUL: USANG JUGA... HAHAHA
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pencairan Dana Desa Dua Kabupaten di Babel Hanya Dua TahapDesa yang masuk dalam kategori mandiri merupakan penghargaan tertinggi yang diberikan pemerintah pusat melalui kementerian keuangan untuk desa yang baik dalam mengelola dana desa.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Suhu Surabaya Turun Dua Derajat, Kepala BMKG Sebut Ini FenomenalKepala BMKG Pusat Dwikorita Karnawati menyampaikan penurunan suhu udara Surabaya sebesar dua derajat celsius. Ia menyebut itu fenomenal. Suhu udara turun dua serajat kok fenomenal... Liatlah Jakarta.., suhunya turun drastis krn daratan dikasih air yg melimpah.. Salut Bu Risma!!!!! Saya malah demam bu 😭
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pagi Ini, Banjir Masih Terjadi di Dua Titik Jakarta UtaraKawasan Berikat Nusantara Cilincing, Jakarta Utara pagi ini masih terpantau tergenang banjir. Saya bantu laporkan, Silahkan DKIJakarta Kepada Yth. Terima kasih atas laporan Anda. Mohon dilengkapi daftar di bawah ini untuk memudahkan kami dalam menindaklanjuti laporan: Alamat Lokasi laporan: Patokan Lokasi Laporan: *CRM* Gubernur terdahulu (ahok) kerjanya apaan sih......
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Re-selling, bisnis yang cocok untuk mahasiswaCo-Founder SEMA EDU yang juga Wakil Sekretaris Umum BPC Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Kota Bandung, Jawa Barat, Fauzan Kemal Akbar mengatakan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sara Blakely, Jadi Miliarder Berkat Bisnis Pakaian DalamSara Blakely masuk jajaran orang kaya di dunia lewat merek pakaian dalam SPANX. temanahok_id kalo di indonesia dipertanyakan
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »