DPW PKB Kalsel Gelar Halal Bi Halal dan Konsolidasi Persiapan Pilkada Serentak 2024

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Pkb Berita

Cucun Ahmad Syamsurijal,DPW PKB Kalsel

Bagi para caleg yang terpilih nanti ada sekolah legislator perubahan yang akan segera dilaksanakan. Hal ini penting untuk partai dan rakyat

Ketua DPW PKB Kalsel, Cucun Ahmad Syamsurijal dalam sambutannya mengatakan terima kasihnya kepada seluruh masyarakat Kalsel yang telah mendukung dan memilih PKB pada Pemilu 2024 lalu.“Alhamdulillah yang awalnya PKB diprediksi akan anjlok hasil perolehan kursinya ternyata alhamdulillah di DPRD provinsi hampir saja meraih 7 kursi, akhirnya dapat 6, itu merupakan prestasi yang luar biasa, kemudian juga DPRD kabupaten/kota itu dari 41 menjadi 44 itu juga prestasi yang sangat luar biasa,” ucapnya.

Ia juga mengatakan, kepada caleg yang terpilih nanti ada sekolah legislator perubahan yang akan segera dilaksanakan. “Bagaimana nanti mereka akan menguasai tentang tupoksinya sebagai legislator, membuat legislasi, budgeting dan controlling,” jelasnya. Adapun menjelang Pemilihan Kepala Daerah pada November mendatang, ia juga menyatakan bahwa PKB terbuka untuk siapapun yang mau menjadi pemimpin daerah.

“Kita tidak menutup hanya kader internal PKB saja, kita juga membuka untuk siapa pun baik dari kader PKB sendiri atau dari partai lain yang mau mendaftar di PKB, silahkan datang ke kantor PKB, jangan 1 atau 2 pasang, ayo daftar putra-putra terbaik banua,” pungkasnya.Cak Imin Sebut PKB Terbuka Usung Khofifah Jadi Cagub Jatim, Asal Daftar

Cucun Ahmad Syamsurijal DPW PKB Kalsel

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

DPP PKB and DPW PKB Provide Aid to Flood-Affected Communities in DemakThe Central Board of Perempuan Bangsa Partai Keadilan Bangsa (PKB) and the Regional Board of Perempuan Bangsa PKB in Central Java provide basic necessities to flood-affected communities in Demak Regency, Central Java.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Contoh Acara Halal Bi Halal dalam Berbagai SituasiHalal bi halal dalam berbagai situasi ini pun bisa menjadi referensi karena biasanya halal bi halal tidak cukup hanya sekali. Meski yang utama adalah halal bi halal bersama keluarga besar, setelahnya masih ada acara serupa bersama tetangga perumahan atau teman kantor. Bagi yang masih bingung untuk menyusun acara halal bi halal, berikut ini adalah contoh – contohnya.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Usai ke PDIP dan PKS, Edy Rahmayadi Ambil Formulir Cagub dari PKBSebelum ke DPW PKB Sumut, Edy Rahmayadi juga mengambil formulir Cagub Sumut ke PDIP lalu PKS.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Maju Pilkada Kalsel 2024, Pasangan Muhidin-Hasnur Kantongi Restu Haji IsamKalsel- Wakil Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Muhidin memantapkan langkahnya maju sebagai bakal calon Gubernur Kalsel pada Pemilihan Kepala Daerah Kalsel 2024.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Pilkada Kalsel 2024, Wakil Gubernur Kalsel Berniat Maju Sebagai CagubWakil Gubernur Kalimantan Selatan Muhidin akan maju lagi di Pilkada 2024. Kali ini dirinya mencalonkan diri sebagai calon gubernur.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Prabowo Sowan ke DPP PKB, Ketua DPC PKB Kabupaten Purworejo: Siapkan Pilkada 2024Berita Prabowo Sowan ke DPP PKB, Ketua DPC PKB Kabupaten Purworejo: Siapkan Pilkada 2024 terbaru hari ini 2024-04-25 16:11:27 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »