DPW Partai Nasdem Sumut Sebut Ratusan Relawan Anies Baswedan Sudah Terbentuk - Tribunnews.com

  • 📰 tribunnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

DPW Partai Nasdem Sumut Sebut Ratusan Relawan Anies Baswedan Sudah Terbentuk via tribunnews

yang terbentuk di Sumatera Utara dan saat ini sedang diinventarisir untuk dikonsolidasikan sehingga setiap gerak langkah persiapan pemenangan dapat optimal," ujar Iskandar.

Bagi relawan yang belum teridentifikasi dan termonitor Iskandar mengimbau agar mendaftar ke Sekretariat DPW Partai Nasdem sehingga yang hadir nantinya diharapkan tidak melebihi daya tampung ruangan yang tersedia maksimal 500 orang."Karena terbatasnya ruangan maka kami minta para kelompok relawan dapat mendaftarkan diri sesegera mungkin," kata Iskandar.

Silahturahmi ini menurut Iskandar sekaligus juga sebagai konsolidasi dalam mempersiapkan pemenangan Anies Baswedan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 37. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sekjen PDIP Hasto Ogah Campuri Partai Lain, Tetapi Ngomongin NasDem Mendeklarasikan AniesSekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan tak mau mencampuri urusan partai lain. sekjenpdip
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

AHY soal Partai Koalisi: Komunikasi dengan NasDem dan PKS Semakin Intensif | merdeka.comSaat disinggung kapan akan melakukan deklarasi terkait koalisi tersebut, menurut AHY, hal itu bakal dilakukan pada saat momentum yang tepat.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

HEADLINE: PDIP Kritik NasDem Usai Deklarasi Capres 2024, Sinyal Pecah Partai Koalisi Pemerintah?Usai deklarasi Anies Baswedan sebagai capres, hubungan Partai Nasdem dengan PDIP menghangat. Akankah keduanya bakal pisah jalan di 2024 atau tetap satu gerbong?
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pengamat: Biru yang Lepas dari Jokowi untuk Sindir Partai NasDem karena Capreskan Anies Baswedan - Tribunnews.comPengamat politik Adi Prayitno meyakini ungkapan itu tidak mungkin ditujukan kepada partai dan tokoh politik lain.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Nasdem Tegas Kawal Jokowi Hingga 2024 |Republika OnlinePendeklarasian Anies, tak membuat Partai Nasdem keluar dari pemerintahan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »