DPRD Minta Sumber Daya Manusia Trans-Jakarta Dievaluasi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 17 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

DPRD Minta Sumber Daya Manusia Trans-Jakarta Dievaluasi .

ANGGOTA DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDIP DKI Gembong Warsono menegaskan PT Trans-jakarta harus mengevaluasi sumber daya manusia yang ada si tubuh perusahaan."SDM perlu ada disiplin. Untuk menciptakan kedisiplinan perlu ada pengawasan yang ketat. Termasuk soal rekrutmen," kata Gembong saat dihubungi Kamis .

Terlebih lagi Trans-Jakarta seharusnya tidak lagi memiliki pola ngebut di jalan karena tidak menggunakan sistem setoran. Terjadinya kecelakaan yang melibatkan bus Trans-Jakarta menurutnya juga diakibatkan lemahnya pengawasan. Jika diawasi ketat dan SDM memiliki kedisiplinan tinggi, ia meyakini kecelakaan akan minim terjadi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rekor Baru, Jumlah Penumpang Trans-Jakarta Capai 892 Ribu OrangJika ditambah dengan jumlah penumpan MRT, jumlah penumpang kedua angkutan umum itu mencapai 970 ribu orang.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Tabrak Separator, Bus Trans-Jakarta RingsekBelum dilaporkan adanya korban jiwa dalam kecelakaan tersebut.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kecelakaan Tunggal Trans-Jakarta akibat Pramudi Hindari RantingPada pukul 06.30 WIB, terjadi kecelakaan tunggal yakni bus Trans-Jakarta berwarna biru putih menabrak separator di titik antara Halte Slipi Kemanggisan dan Halte RS Harapan Kita.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Nonton 'My Only One' Ep. 47 Live Streaming di Trans TVNonton drama Korea 'My Only One' episode 47 live streaming di Trans TV bakal tayang pada Rabu (11/9) dan bisa disaksikan melalui CNNIndonesia.com di sini. Apa ga takut auto-kafeer Naudzubillah.. Tobat ...
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Nonton 'My Only One' Ep. 48 Live Streaming di Trans TVNonton drama Korea 'My Only One' episode 48 live streaming di Trans TV bakal tayang pada Kamis (12/9) dan bisa disaksikan melalui CNNIndonesia.com di sini.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Rakornas Kemenpar III Masih Berkutat Soal Sinergi LembagaDalam Rakornas Kemenpar III, disinggung juga soal pembangunan sumber daya manusia yang lebih penting ketimbang infrastruktur. Termasuk juga destinasi wisata Limbah B3 di kawasan Danau Toba
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »