DPRD DKI Minta Pemprov Serius Antisipasi Beredarnya Hepatitis Akut Misterius

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

DPRD DKI Minta Pemprov Serius Antisipasi Beredarnya Hepatitis Akut Misterius TempoMetro

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Ketua Komisi E DPRD DKI Jakarta Anggara Wicitra Sastroamidjojo meminta Pemprov DKI Jakarta bergerak cepat menghadapi beredarnya penyakit hepatitis akut misterius. Pasalnya penyakit ini sudah memakan tiga korban jiwa pada pasien anak di Jakarta, yakni di RSUPN Cipto Mangunkusumo.'Kami harus menyalakan alarm kewaspadaan lagi karena WHO-pun sudah menetapkan meningkatnya kasus hepatitis akut ini sebagai kejadian luar biasa .

Ciptomangunkusumo Jakarta meninggal dunia diduga akibat hepatitis akut yang saat ini masih misterius.Tiga pasien yang meninggal tersebut meninggal dengan rentang dua minggu terakhir hingga 30 April 2022.Kemenkes mengatakan masih melakukan investigasi terkait penyebab kejadian hepatitis akut tersebut melalui sejumlah pemeriksaan panel virus lengkap. 'Selama masa investigasi, kami mengimbau masyarakat untuk berhati-hati dan tetap tenang,' ujar Juru Bicara Kemenkes Dr.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anggara Minta Pemprov DKI Bergerak Cepat Menghadapi Hepatitis AkutPolitikus PSI Anggara Wicitra Sastroamidjojo meminta Pemprov DKI Jakarta bergerak cepat menghadapi hepatitis akut. HepatitisAkut
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Korban Kebakaran Pasar Gembrong Tunggu Bantuan Hunian dari Pemprov DKI JakartaSebagian warga Cipinang, korban kebakaran Pasar Gembrong, hingga saat ini masih bertahan di tempat pengungsian. Sudah di sedia kan rumah dp 0 rupiah , silakan daftar Tempo tolong beritain knp migor nggak turun2 Giliran dpt sumbangan baju aja sok2an pd ga mau nerima 😪😪
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

3 Anak di Jakarta Meninggal Diduga Terserang Hepatitis Misterius, Pemprov DKI Telusuri Transmisinya - Pikiran-Rakyat.comDinas Kesehatan DKI Jakarta menelusuri dugaan kemunculan transmisi hepatitis misterius setelah 3 anak di Jakarta meninggal dunia.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Siapkan Aplikasi Pendataan Warga Pendatang | merdeka.comSelain menyiapkan aplikasi di kantor-kantor pelayanan publik, Budi juga memastikan Dinas Dukcapil akan melakukan jemput bola untuk pendataan warga pendatang.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Perkirakan Pendatang Baru Mencapai 50 Ribu OrangPemerintah Provinsi DKI Jakarta memperkirakan jumlah pendatang baru mencapai 20 ribu hingga 50 ribu orang usai libur Lebaran 2022.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Terbuka Bagi Pendatang, Pemprov DKI Tiadakan Operasi Yustisi'Tidak ada operasi yustisi untuk para pendatang ke Jakarta, karena Jakarta milik semua, milik seluruh warga negara Indonesia, siapa saja bisa bekerja di Jakarta,' kata Kepala Dinas Dukcapil DKI Jakarta Budi Awaluddin. 🤨 Ini bagian dari eksperimen politik ABUD...hahahaha...DKI makin semerawud.. Sigmahalim William75874843 Hijaukanyuk ismailfahmi PKSejahtera PDemokrat hnurwahid KRMTRoySuryo2 aniesbaswedan sudjiwotedjo iwanpiliang7 AgusYudhoyono ismailfahmi Semoga Jakarta tambah Penuh sesak dan ramai tambah banyak pengangguran....🤣🤣🤣🤣
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »