Dorong UMKM Go Online Saat Pandemi, Menteri Teten Apresiasi GoFood

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dibutuhkan kolaborasi kuat antara pemerintah dengan platform digital seperti GoFood dan Gojek untuk membangkitkan kembali UMKM.

Liputan6.com, Jakarta - GoFood yang merupakan bagian dari ekosistem Gojek mendorong UMKM untuk go-online dan bangkit di tengah pandemi Covid-19. Langkah ini pun diapresiasi Menteri Koperasi dan Usaha Kecil & Menengah Teten Masduki.

"Dari yang kami catat, ada sejumlah UMKM yang sudah terhubung ke marketplace online, penjualannya meningkat 18 persen berdasarkan data yang kami terima. Tapi kami yakin sebenarnya bisa lebih besar lagi, bisa dua kali lipat,” ucap Teten melalui keterangan tertulis yang Tekno Liputan6.com terima, Senin .

"Sisanya yang 87 persen itu masih belum terhubung, jadi harus kita percepat proses digitalisasi,” imbuhnya. 3 dari 3 halamanPercepat UMKM Go OnlineSementara Chief Food Officer Gojek, Catherine Hindra Sutjahyo, mengatakan tidak hanya untuk merchant yang sudah tergabung dalam ekosistem, solusi lengkap GoFood dan Gojek juga mempercepat UMKM lainnya untuk go-online.

GoFood membangun sebuah komunitas yang bersifat kekeluargaan. Mengedepankan gotong royong dan bahkan ketika salah satu merchant terkena musibah, mitra merchant lain saling menolong.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dapur Bersama, Cara Gofood dan UMKM agar Sama-Sama Raih UntungGojek, melalui GoFood, meluncurkan Dapur Bersama untuk mendukung pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) Indonesia...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Buka Dapur Bersama, Gofood Tetap Gandeng UMKM |Republika OnlineDi Dapur Bersama, segala fasilitas disediakan untuk UMKM yang masu bergabung.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Platform Mandiri Pintar Dorong Pertumbuhan UMKMDorong pertumbuhan UMKM, Bank Mandiri luncurkan platform Mandiri Pintar.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

LIPI Nilai Stimulus Dorong Permintaan Lebih Efektif Buat UMKMLIPI menilai stimulus untuk mendorong permintaan lebih efektif untuk membantu UMKM di tengah pandemi virus corona.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Menteri Erick Minta BUMN Alihkan Proyek Nilai Kecil ke UMKM |Republika OnlineMenteri Erick minta BUMN alihkan proyek nilai kecil ke UMKM. bumn kemaruk.. udah netek terus ke apbn proyek2 kecil diambil juga. coba sana cari proyek di luar negeri kalo loe mampu
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »