Dompet Dhuafa dan OVO Prioritaskan Bangun Sekolah di Pelosok

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Donasi digital mempermudah masyarakat berbagi kebaikan

REPUBLIKA.CO.ID, PANDEGLANG -- Dompet Dhuafa bersama OVO, platform pembayaran dan layanan keuangan digital terdepan, baru saja meresmikan salah satu sekolah yang bernama MI Al- Huda 2 di Rancapinang, Cimanggu, Kabupaten Pandeglang, Banten. Pembangunan dan relokasi gedung sekolah baru ini memakan waktu empat bulan. Semua itu dilakukan secara swadaya yang melibatkan masyarakat sekitar.

Sekolah MI Al-Huda 1 dan 2 merupakan sekolah utama di desa Rancapinang yang berdiri pada tahun 2009. Inisiatif didirikannya sekolah ini lantaran lokasi sekolah-sekolah dasar yang tersedia sangatlah jauh jaraknya. Ditambah masih banyak dengan jalan yang membutuhkan perbaikan serta curam. Menjadi tantangan terbesar bagi siswa sekolah dasar menempuh pendidikan.

Hal ini menggarisbawahi peran donasi digital dalam mempermudah masyarakat untuk berbagi kebaikan."Revitalisasi sekolah merupakan langkah besar untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara berkelanjutan, dan kami berharap masyarakat sekitar dapat memperoleh manfaat sebesar-besarnya dari kegiatan ini,” katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dompet Dhuafa Gelar Konser Amal untuk PalestinaKonser amal digelar di Makassar.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

BMH-Bank BTN Cabang Ambon Bahagiakan Anak Yatim-DhuafaMereka menyalurkan 150 paket bantuan untuk anak yatim-dhuafa.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Belanja Kebutuhan Sehari-Hari Makin Mudah dengan Dompet DigitalDANA menjamin keamanan transaksinya, HappyFresh menjamin kualitas produk yang dipesan Tapi, masih banyak merchant dan promo danawallet yang mengharuskan pembayaran hanya melalui Saldo Dana, kalau bayar melalui CardBinding ditolak.... Sama juga dong masih harus topup ke Saldo Dana...
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Program Pemulasaran Jenazah DD Bisa Dijangkau Lewat AplikasiAplikasi Barzah Dompet Dhuafa dapat diakses oleh pengguna gawai.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sistem Informasi Pengadaan di Sekolah Dinilai Belum EfektifSistem Informasi Pengadaan di Sekolah (SIPLah) untuk pengadaan barang dan jasa dinilai belum efektif.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kemlu Pastikan WNI di Kapal Pesiar dalam Kondisi SehatKBRI terus bangun komunikasi dengan WNI di pesiar yang dikarantina karena Corona.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »