Dokter Timnas Berbagi Menu Atlet di Saat Ramadan, Siapkan Timbangan

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tantangan buat atlet selama Ramadan itu bukan di siang hari, tetapi justru setelah Magrib. Ramadan

jpnn.com, JAKARTA - Dokter Timnas Syarif Alwi mengingatkan para atlet sepak bola terutama yang berlabel timnas untuk menjaga konsumsi serta jam latihannya selama bulan Ramadan di tengah masa pandemi virus corona. Kemudian, yang terpenting ialah siapkan timbangan, sebelum menunaikan ibadah puasa sebulan penuh. "Untuk atlet, yang timnas juga, usahakan, berat badannya jangan sampai bisa berlebihan di bulan puasa. Harus bisa dipertahankan makannya sesuai makan dia.

Sebab, bisa saja banyak makanan yang dimakan setelah masuk waktu berbuka, demikian juga dengan setelah tarawih, sehingga melebihi kebutuhannya. "Harus diukur sekali makan itu. Protein itu kebutuhannya 10-15 persen dari total kebutuhan kalori, Karbonya 50 persen, lemak 30 persen. Namun, karbonya jangan nasi putih," ungkapnya. Menurut Syarif, untuk seorang atlet, karbo yang mantap ialah yang kadar seratnya tinggi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sembuh dari Covid-19, Kulit Dua Dokter China Menggelap |Republika OnlineDua dokter asal China sembuh dari Covid-19 setelah puluhan hari dirawat.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Dukungan Zee Zee untuk Sarah Shahab yang Jadi Dokter Saat Pandemi CoronaDi tengah pandemi Corona, adik Zee Zee Shahab, Sarah Shahab tetap bertugas. Zee Zee pun memberi dukungan. SarahShahab ZeeZeeShahab via detikhot
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Profil Sarah Shahab, Artis yang Jadi Dokter Lawan CoronaArtis Sarah Shahab kini tengah disibukkan dengan profesinya sebagai dokter. Bahkan, ia tengah berjuang sebagai garda terdepan melawan virus corona. SarahShahab VirusCorona via detikhot
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Curhat Dokter saat Gagal Sembuhkan Pasien Corona dengan Plasma DarahSeorang dokter spesialis paru di AS menceritakan kisahnya saat gagal melakukan pengobatan pasien Corona melalui donor plasma darah. Seperti apa? via detikHealth
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

11 Dokter di Kota Bekasi Terpapar Corona karena Pasien Tak JujurAda 11 dokter di Kota Bekasi, Jawa Barat, terpapar virus Corona (COVID-19). Hal itu disebabkan karena pasien yang tak jujur akan riwayat penyakitnya. Bekasi VirusCorona Ya lagian mengharapkan kejujuran orang Indonesia... Hadeeuhh... Coba lihat jokowi.. Jujur ga? Mau sampein aja buat orang-orang begini, KONT*L. Thx Tuntut aja, masalah hidup mati org dipertaruhkan kok sempet'nya bohong pasien ajg.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Fakultas Kedokteran UNS Lantik 79 Dokter Baru Secara DaringFakultas Kedokteran (FK) Universitas Sebelas Maret (UNS) melantik dan mengambil sumpah 79 dokter baru secara daring, Rabu...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »