Dokter Paru: Batuk dan Gatal Tenggorokan Gejala Umum Omicron

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gejala umum yang ditemukan pada pasien Covid-19 varian Omicron berupa batuk dan gatal tenggorokan

"Gejala yang umum mirip dengan gejala yang sering kita baca yang disampaikan CDC , paling banyak gejala adalah batuk dan nyeri tenggorok juga gatal tenggorokan. Ini adalah gejala yang khas Omicron," kata Erlina, Kamis .

Erlina menjelaskan, dari sebagian besar pasien yang dirawat di RSUP Persahabatan hanya sekitar 20% yang demam, berbeda dengan varian Delta yang gejalanya 90% mengalami demam."Memang Omicron ini menunjukkan data bahwa virus berkembang di saluran napas atas, itu makanya gejala hanya ringan saja," katanya.

Dari pasien yang dirawat tidak ada yang sesak dan tidak butuh oksigen, yang menunjukkan tidak ada kerusakan paru. Meski ringan, tetapi apabila mengalami batuk dan sakit tenggorokan serta ada riwayat kontak dengan pasien Covid-19, tidak perlu menunggu demam segera lakukan tes.Apabila tanpa gejala dan tanpa penyakit penyerta atau komorbid maka cukup melakukan isolasi mandiri di rumah dengan tata cara isolasi yang sama seperti varian sebelumnya.

Varian Omicron berbeda dengan varian Covid-19 sebelumnya, antara lain, bergejala ringan bahkan tanpa gejala, tetapi penularannya lebih cepat yaitu hampir 5 kali lipat dan dapat"menyelinap" menghindari antibodi yang terbentuk.Sebelumnya rumah sakit tersebut merawat 17 pasien Omicron, sebagian besar yang sudah terbukti Omicron dengan kasus ringan dan sudah pulang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Waduhhh berarti 3 minggu kmrn aku kena omercon dong

Selain batuk dan tenggorokan gatal ,,,ada gejala lain yg spesifik arah omicron

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Beda Gejala Omicron Vs Delta, Dokter Paru Ungkap Data di IndonesiaDibanding varian Delta, varian Omicron relatif lebih 'jinak' gejalanya. Keluhan yang paling dominan ditemukan pada pasien pun tidak sama.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Banyak Sekolah DKI Setop PTM Gara-gara Omicron, Kenali Gejala Omicron pada AnakVarian Omicron memiliki karakteristik yang cepat menular pada orang dewasa maupun anak-anak. Ada beberapa gejala yang terjadi saat anak-anak tertular varian ini. TempoMetro Udeh .. Lo min gk usah posting2 covid2 lagi.. Sdh Malas org membacanya.. Gejalanya sering ngigau halu Plonga plongo Dan maunya ngutang 🐮
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Jangan Santai Dulu Gejala Omicron Mirip Flu Biasa, Pakar Beberkan Plus-MinusnyaGejala Omicron memang amat mirip dengan flu biasa. Tak sepenuhnya pertanda baik, peneliti khawatir hal itu malah memperkuat lonjakan COVID-19 RI. Kenapa?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

BOR Meningkat, KSP Imbau Pasien Omicron Tanpa Gejala Manfaatkan Isoman & Telemedicine | merdeka.comImbauan itu menyusul mulai meningkatnya keterisian tempat tidur atau Bed Occupancy Rate (BOR) di Rumah Sakit di Jakarta. Data per Rabu (26/1) kemarin, BOR RS di Jakarta mencapai 45 persen.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Waspada! Gejala Omicron Bisa Bertahan Lama di TubuhBeberapa penelitian menyebutkan varian Omicron ini memiliki gejala yang dapat bertahan lama di dalam tubuh orang yang terpapar virus tersebut.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Gejala Omicron dan Flu Biasa Memang Mirip Sih, tapi Ini Wanti-wanti PakarGejala Omicron mirip flu biasa. Jadi, masyarakat boleh sedikit santai soal Omicron? Tunggu dulu, ini yang bikin Omicron berbeda dari flu biasa menurut pakar.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »