DKI Ingin Transportasi Ramah Disabilitas Masuk Kurikulum |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemprov DKI minta DTKJ kaji transportasi ramah disabilitas masuk kurikulum.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meminta Dewan Transportasi Kota Jakarta bersama Dinas Pendidikan untuk mengkaji kemungkinan pemikiran transportasi umum yang ramah bagi penyandang disabilitasmasuk kurikulum pendidikan.

"Jadi, para penyandang disabilitas juga dapat memahami penggunaan sarana dan prasarana publik khususnya transportasi sejak dini yang tentu akan memudahkan mereka dalam menggunakan transportasi publik lebih mandiri saat kelak usianya bertambah dewasa," katanya. "Jangan sampai ada di tempat lain yang dipergunakan, justru tidak ada di sana fasilitasnya. Ini tolong di-mapping lagi," kata Sunardi.

DTKJ juga diminta untuk menghimpun seluruh pendapat komunitas penyandang disabilitas untuk mengetahui apa yang selama ini dikeluhkan atau sesuatu hal yang sangat dibutuhkan oleh mereka. Setelah itu, DTKJ bisa menyampaikan hal itu kepada Pemprov DKI Jakarta dalam upaya mengambil kebijakan pemerintah untuk penyandang disabilitas.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.