Dituding Bos Wagner Berbohong ke Putin Soal Ukraina, Ini Kata Komandan Militer Rusia

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Dituding Bos Wagner Berbohong ke Putin Soal Ukraina, Ini Kata Komandan Militer Rusia TempoDunia

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Komandan pasukan gabungan Rusia di Ukraina Sergey Surovikin meminta komandan pasukan swasta Wagner, Yevgeny Prigozhin, mematuhi perintah Presiden Vladimir Putin dan menyelesaikan semua masalah secara damai.'Saya mendesak Anda untuk berhenti. Musuh sedang menunggu situasi politik internal kita meningkat. Kita tidak boleh bermain demi musuh di masa sulit ini,' kata Surovikin seperti dikutip Tass dari pernyataan Kementerian Pertahanan Rusia, Sabtu, 24 Juni 2023.

'Kita bersama-sama menempuh jalan yang sulit, Kita berjuang bersama, mempertaruhkan, menderita, menang bersama. Kita memiliki darah yang sama, Kita adalah pejuang,' katanya.Sebelumnya, saluran Telegram Prigozhin menerbitkan beberapa pesan audio. Secara khusus, Prigozhin mengklaim bahwa unitnya terkena serangan udara, menuduh pimpinan militer Rusia, dalam hal ini Dinas Keamanan Federal Rusia , serta memprakarsai kasus pidana atas tuduhan menyerukan pemberontakan bersenjata.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bos Wagner Tuduh Miilter Rusia Bohongi Putin Soal Kekalahan di UkrainaBos tentara bayaran Wagner menuduh militer berbohong kepada Presiden Putin dan rakyat Rusia tentang kemunduran di Ukraina.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Tegang, 13 Rudal Rusia Berhasil Ditembak Jatuh UkrainaPerang Rusia vs Ukraina hari ini, sebanyak 13 rudal Rusia berhasil ditembak jatuh pasukan Ukraina.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Pemimpin Kelompok Wagner Tuduh Moskow Bohongi Rakyat Rusia Tentang Serangan UkrainaPemimpin kelompok tentara bayaran Rusia, Wagner, pada hari Rabu (21/6) menuduh pejabat tinggi di Moskow membohongi warga Rusia tentang operasi serangan Ukraina dan menyinggung kemajuan Kyiv di medan perang. Awal bulan ini, militer Ukraina meluncurkan serangan balasan di sisi timur dan selatan...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Bos Grup Wagner: Pasukan Rusia Mundur dari Serangan Balasan UkrainaPasukan Rusia mundur di timur dan selatan Ukraina setelah serangan balasan Kyiv, kata bos Grup Wagner, Yevgeny Prigozhin
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Konflik Bos Wagner dan Kemenhan Rusia Meruncing, Begini Tanggapan PutinBegini tanggapan Vladimir Putin terkait konflik antara pimpinan pasukan bayaran Wagner dan Kemenhan Rusia meruncing.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Vladimir Putin: Ukraina Tahu Tak Miliki Peluang Menang Melawan RusiaMusuh tidak memiliki peluang. Mereka mengerti ini, kata Putin. Presiden Vladimir Putin mengatakan Ukraina telah menghentikan operasi ofensif besar...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »