Diteror KKB, Evakuasi 17 Warga Distrik Kiwirok dengan Pesawat Dikawal Satgas Nemangkawi

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Diteror KKB, Evakuasi 17 Warga Distrik Kiwirok dengan Pesawat Dikawal Satgas Nemangkawi Sindonews BukanBeritaBiasa .

OKSIBIL - Satgas Nemangkawi berhasil mengevakuasi 17 orang warga sipil dari distrik Kiwirok ke Polres Pegunungan Bintang, Papua, Sabtu, . Evakuasi dibagi dalam dua kelompok terbang dengan menggunakan pesawat Smart Aviation yang disewa Polri.

Kasatgas Humas Nemangkawi, Kombes Ahmad Mustofa Kamal mengungkapkan, proses evakuasi berjalan lancar, baik kondisi cuaca maupun situasi keamanan."Pukul 08.30 Wit Tim Satgas Nemangkawi tiba di Distrik Kiwirok dan selanjutnya langsung melakukan evakuasi warga," kata Kamal dalam keterangan resmi yang diterima MNC Portal Indonesia .Proses evakuasi tersebut dilakukan dengan dua kloter di mana kloter pertama didahulukan untuk wanita dan anak-anak.

Baca juga: 1 Prajurit TNI Gugur Saat Hendak Evakuasi Jenazah Suster Gabriela, Pelakunya KKB Ngalum Kupel Selanjutnya, pada pukul 09.20 Wit penjemputan kloter kedua dilakukan dengan membawa 6 laki-laki dewasa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

6 Foto Saat Satgas Nemangkawi Mengevakuasi Warga dari Ancaman KKBSatgas Nemangkawi mengevakuasi belasan warga Distrik Kiwirok, Pegunungan Bintang pagi tadi. Lihat suasananya. satgasnemangkawi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Satgas Gabungan TNI/Polri dan Polres Pegunungan Bintang Evakuasi Warga dari Distrik Kiwirok - Tribunnews.comSetibanya warga di Bandara Oksibil, warga diantar langsung ke Polres Pegunungan Bintang untuk dilaksanakan pemeriksaan kesehatan.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Angin Puting Beliung Rusak 17 Rumah di Lombok Tengah, Seorang Sempat Dikabarkan Meninggal - Tribunlombok.comAngin puting beliung menerjang dua desa di Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), Rabu (22/9/2021)
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Dipecat Usai 17 Tahun Kerja, Pegawai KPK Merasa Tak DihargaiHerry Muryanto, pegawai senior KPK kecew a harus dipecat hanya karena tidak lulus tes wawasan kebangsaan. Padahal dia sudah mengabdi belasan tahun. Salam gembel sdh sesuai Ketentuan UU, wakakakakak......... Jangan berkecil hati Pak. walaupun sudah mengabdi di KPk 17 tahun semoga kedepannya lebih baik untuk keluarga Rejeki nasib kehidupan sudah ada yg mengatur Pak. Banyak3x Berdoa semoga deberi jalan yg terbaik untuk hiduo bapak. dan keluarga. Amin.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Sebanyak 17 Rumah Warga Rusak Terdampak Angin Kencang di Lombok TengahSebanyak tiga desa terdampak yakni Desa Monggas yang terletak di Kecamatan Kopang, Desa Montong Terep dan Desa Mertak Tombok di Kecamatan Praya.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »