Ditahan Fiorentina, Napoli Tetap di Puncak Liga Italia

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Napoli mempertahankan posisi puncak dalam klasemen Liga Italia Serie A meskipun ditahan imbang 0-0.

Firenze, Beritasatu.com - Napoli mempertahankan posisi puncak dalam klasemen Liga Italia Serie A meskipun ditahan imbang 0-0 oleh Fiorentina dalam pertandingan Liga Italia, Minggu atau Senin dini hari WIB.

Bahkan masuknya tiga pemain baru Giacomo Raspadori, Giovanni Simeone dan Tanguy Ndombele pada babak kedua tak bisa menghadiahkan kemenangan kepada Napoli. Fiorentina yang juga belum terkalahkan menduduki urutan kesembilan dengan lima poin klasemen Liga Italia.Paul Pogba Sebut Kakak Terkait Kelompok yang Peras Dirinya Tuan rumah nyaris memimpin pada pertengahan babak pertama ketika tendangan menyusur Giacomo Bonaventura melebar dari gawang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hasil Pertandingan dan Klasemen Sepak Bola Liga Eropa: Real Madrid dan Napoli MemimpinLiga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia dan liga besar Eropa lainnya telah menggelar sejumlah pertandingan lanjutan pada Minggu (28.8.2022) dan Senin (29.8.2022)....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Serie A: AC Milan Berkuasa, Awas Digeser Napoli Malam IniAC Milan naik ke puncak klasemen sementara Serie A usai meraih kemenangan atas Bologna.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil Lengkap Liga Italia: Juventus Tertahan, Milan Menang Meyakinkan, Inter...Juventus tertahan di kandang sendiri ketika menjamu AS Roma. Sementara itu, AC Milan dan Inter Milan beda nasib pada pekan ketiga Serie A.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Klasemen Liga Italia: Milan Geser Lazio di Puncak, Inter-Juventus...AC Milan menggeser Lazio dari puncak klasemen Liga Italia. Sementara, Inter Milan dan Juventus berurutan menghuni posisi ke-6 dan 7.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Hasil Liga Italia: Juventus vs Roma Berakhir Tanpa PemenangHasil Liga Italia: Juventus vs Roma Berakhir Tanpa Pemenang: Juventus kembali gagal menang di Liga Italia. La Vecchia Signora kali ini dipaksa bermain imbang dengan Roma.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »