Disparbud Kota Bandung Dukung Wisata Teknologi Nuklir Batan

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 71 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kota Bandung menyambut baik rencana Batan Tenaga Atom Nasional (Batan) menjadi...

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bandung Kenny Dewi Kaniasari. Foto/Istimewa- Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bandung menyambut baik rencana Batan Tenaga Atom Nasional menjadi objek wisata teknologi di Kota Bandung. Rencana ini diyakini akan menjadi pembeda antara Bandung dan daerah lainnya di Indonesia.

"Kami sangat mendukung rencana ini. Apalagi setahu saya, di Indonesia belum ada wisata teknologi. Kalau wisata edukasi kita sudah punya, seperti ITB. Kami berharap, tidak hanya gedung Batan, tapi ini menjadi kawasan wisata yang terintegrasi," jelas Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bandung Kenny Dewi Kaniasari, Rabu .

Dia menyebut, di kawasan Babakan Siliwangi ini terdapat objek potensial beragam. Di antaranya kebun binatang, ITB, Forest Walk, dan lainnya. Hal itu diharapkan menjadi daya tarik tersendiri. Nanti, Pemkot Bandung bakal membantu membuat paket wisata di kawasan ini.Menurut dia, Bandung dengan lahan yang terbatas, perlu membuat diversifikasi pariwisata. Salah satunya melalui wisata teknologi Batan. Langkah ini dilakukan dalam rangka menarik wisatawan berkunjung ke Bandung.

"Batan ini sebenarnya bisa wisata edukasi, teknologi, dan cagar budaya. Karena dari sisi bangunan, ini sudah ada lebih dari 50 tahun. Kalau edukasinya, bisa dikemas dalam bentuk mendatangkan anak sekolah, sehingga mereka mendapatkan wawasan teknologi nuklir yang aman," jelas dia. Pemkot Bandung akan mengajak industri pariwisata seperti tour operator untuk membuat paket wisata yang menarik di Batan ini."Harapan bisa datangkan ribuan orang ke Bandung, arena dengan pemasaran tepat, saya yakin target 200 orang bisa tercapai datang ke Batan ini," ujarnya. (

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kantor Batan Bandung diusulkan jadi Bangunan Cagar BudayaPemerintah Kota (Pemkot) Bandung, Jawa Barat (Jabar) akan mengusulkan Kantor Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan) yang terletak di Jalan Tamansari Nomor 71 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Batan Buka Wisata Edukasi Teknologi NuklirWisata ini diharapkan bisa mengubah pemahaman masyarakat tentang nuklir.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kantor Batan Bandung diusulkan jadi Bangunan Cagar BudayaPemerintah Kota (Pemkot) Bandung, Jawa Barat (Jabar) akan mengusulkan Kantor Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan) yang terletak di Jalan Tamansari Nomor 71 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Batan Buka Wisata Edukasi Teknologi NuklirWisata ini diharapkan bisa mengubah pemahaman masyarakat tentang nuklir.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ke Kabupaten Bandung? Wisata di Sini Dijamin Enggan PulangBila Kota Bandung menjanjikan wisata bernuansa heritage dengan kuliner yang lezat, maka Kabupaten Bandung menyajikan wisata alam yang masih asri.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Wisata Teknologi Nuklir Pertama akan Hadir di BandungTeknolog nuklir bila dikelola dengan baik manfaatnya sangat banyak untuk kehidupan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »