Diduga keracunan, puluhan santri di Blitar mual dan muntah

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Puluhan santri dari sebuah pondok pesantren di Kabupaten Blitar, Jawa Timur, mengalami mual dan muntah bersamaan yang diduga keracunan setelah makan ...

Sejumlah santri di Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, yang masih dirawat di puskesmas karena kondisinya lemah diduga keracunan, Sabtu . Diduga mereka keracunan setelah makan bakso.

Kepala Seksi Imunisasi dan Surveilen Dinas Kesehatan Kabupaten Blitar Hendro Subagyo mengemukakan para santri itu mengalami mual, lemas dan diare. Mereka langsung dibawa ke puskesmas untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut. Dinas kesehatan belum bisa memastikan penyebab para santri itu mengalami mual dan muntah bersamaan, apakah dari cara memasak atau karena bakso itu sudah lama dimasak, mengingat dimasak pada Kamis.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Awas, Puluhan Kantong Darah PMI Blitar Tercemar HIV dan SipilisSelama bulan Januari-Juli 2019 Palang Merah Indonesia (PMI) menemukan sebanyak 15 kantong darah yang tercemar virus HIV.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Puluhan Santriwati Ponpes Al Mawardah Blitar Keracunan Masakan BaksoSebanyak 94 santriwati Ponpes Al Mawadah 2 Nglegok, Blitar keracunan. Mereka muntah, mual dan diare usai menyantap bakso masakan mereka sendiri. nunaminoz Lupa berdoa ya
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Datangi Blitar, KPK Ajak Masyarakat Awasi Plt WalikotaKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta masyarakat Kota Blitar mengawasi jalannya pemerintahan dan pembangunan yang dijalankan Plt Walikota Blitar Santoso.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Tiga Tokoh Publik Merapat, Gerindra Blitar Beberkan Kriteria CabupTiga orang dari unsur pengusaha, Polri dan purnawirawan TNI tengah melakukan penjajakan dengan Partai Gerindra Kabupaten Blitar. Mereka berharap bisa diusung Gerindra dalam Pilkada 2020 mendatang.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

PSMS Medan Tanpa Sang Kapten Saat Bersua Blitar UnitedPSMS Medan dipastikan tidak bisa menurunkan kapten tim Legimin Raharjo saat bertandang ke markas Blitar United dalam laga lanjutan Liga 2 2019, 17 September mendatang. BlitarUnitedvsPSMSMedan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kasus penghinaan terhadap Presiden Jokowi dilimpahkan ke Kejari BlitarTersangka kasus penghinaan terhadap Presiden Joko Widodo serta sejumlah berkasnya telah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Blitar atau sudah memasuki ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »