Diduga Ada Ancaman Pembunuhan di Balik Absennya Putin di KTT G20 Bali

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dugaan ada ancaman pembunuhan terhadap Vladimir Putin jadi alasan mengapa ia tak hadir pada KTT G20 di Bali. Begini penjelasan dari Ahli Strategi Politik Rusia dan Penasihat Putin, Sergey Markov.

Bahkan ia menyebut ada kemungkinan upaya pembunuhan terhadap Putin."Ada kemungkinan besar upaya pembunuhan terhadap Putin dari dinas khusus AS, Inggris, dan Ukraina," klaimnya.

Markov juga mencatat bahwa ada skenario di mana Putin akan dipermalukan selama gelaran KTT G20. Ia menyebut pihak Barat benar-benar gila dengan rencana ini. "Misalnya, beberapa aktivis sosial menjatuhkan Putin seolah-olah tidak sengaja, dan semua media dunia menarasikan gambar dengan judul 'Presiden Rusia merangkak," ujar Markov.sejak Rusia menginvasi Ukraina dan meningkatnya ketegangan antara AS-China atas Taiwan. Kremlin dalam tanggapan resminya mengatakan bahwa mereka berencana mengirim Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov mewakili Putin untuk ambil bagian dalam KTT G20 15-16 November melalui tautan video.

"Keputusan telah dibuat bahwa Sergey Lavrov akan mewakili Rusia di KTT G20," kata Dmitry Peskov, Juru Bicara Kremlin. Yulia Tomskaya, Kepala Protokol di Kedutaan Rusia di Jakarta, mengatakan bahwa Putin dapat berpartisipasi secara virtual melalui sebuah video, meskipun laporan ini masih belum dikonfirmasi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Wow sampek bunuh2an

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tidak Hadiri KTT G20 di Bali, Presiden Rusia Vladimir Putin Kirim Menlu Hadiri G20Ketidakhadiran Putin dikonfirmasi oleh Presiden Joko Widodo via sambungan telepon. Presiden Ukraina juga dipastikan tak hadir meski diundang oleh Jokowi.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Presiden Rusia Vladimir Putin Dipastikan Tak Hadiri KTT G20 BaliPresiden Rusia Vladimir Putin telah memberikan konfirmasi mengenai kehadirannya dalam acara Konferensi Tingkat Tinggi G20 atau KTT G20 yang akan berlangsung di Bali.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Bakal Wakili Vladimir Putin di KTT G20, Menlu Rusia Sergei Lavrov Punya Kenangan Buruk di BaliMenlu Rusia, Sergei Lavrov, akan menjadi wakil Vladimir Putin dalam KTT G20 di Bali. Santet suara ini sangatlah menyiksa lahir batin 😩
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Menlu Rusia Sergei Lavrov gantikan Presiden Putin hadiri KTT G20Kabar baru! Putin sebelumnya diberitakan akan hadir di KTT G20 jika memungkinkan. Kini dikonfirmasi bahwa Menlu Rusia Sergei Lavrov akan gantikan Putin dalam konferensi tersebut. G20Indonesia PresidensiIndonesia
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ini Tanggapan Indonesia usai Rusia Pastikan Putin Tidak Hadiri KTT G20 di BaliMenko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan yang memimpin secara teknis seluruh persiapan KTT G20, Kamis, memastikan ketidakhadiran Putin di Bali.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Putin Tak Hadir di KTT G20, Delegasi Rusia Dipimpin Menlu Sergei Lavrov, Luhut: Terbaik untuk SemuaPresiden Rusia Vladimir Putin dipastikan akan menugaskan Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov untuk mewakili dirinya hadir dalam KTT G20
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »