Diajak Jokowi Bikin UU Lapangan Kerja, DPR: Kita Kaji Lebih Dalam

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Kalau tadi disampaikan ada undang-undang tentang penciptaan lapangan kerja, mudah-mudahan undang-undang itu kita kaji lebih dalam'

- Presiden Joko Widodo mengajak DPR untuk menerbitkan Undang-undang Cipta Lapangan Kerja. Anggota DPR RI Rieke Diah Pitaloka mengatakan bahwa DPR akan mendalami rencana tersebut.

Anggota DPR yang pernah duduk di Komisi IX yang membidangi tenaga kerja itu mengatakan bahwa rencana Jokowi memerlukan kerja keras untuk direalisasikan. "Dan kalau tadi disampaikan ada undang-undang tentang penciptaan lapangan kerja, mudah-mudahan undang-undang itu kita kaji lebih dalam, dan itu cukup kerja keras juga," kata dia usai menghadiri pelantikan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin di Kompleks DPR/MPR, Jakarta, Minggu .Tapi intinya, lanjut dia bahwa isu lapangan kerja tidak mungkin dipisahkan dari isu industri dan peningkatan sumber daya manusia. Artinya pendidikan jadi isu penting dalam konteks tersebut.

"Kalau mau jadi negara industri harus jelas siapa mau jadi tenaga terampil dan tenaga ahli sehingga ini mengubah politik pendidikan Indonesia ke depan," lanjutnya.Dia menyadari lima tahun ke depan tantangan Indonesia kurang lebih adalah bagaimana caranya Indonesia menjadi negara industri yang maju. "Tetap saya tidak akan bosan mengajak kita semua agar Indonesia menjadi negara industri maju yang tetap pembangunan yang hasil risetnya berdasarkan ilmu pengetahuan dan teknologi," tambahnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Catatan 5 Tahun Jokowi-JK Bidang Hukum: UU KPK Baru hingga Kasus HAMSelama rentang waktu lima tahun, masih ada catatan dalam pemenuhan janji nawacita Jokowi-JK di bidang reformasi sistem dan penegakan hukum. Seperti apa? NawacitaJokowi JokowiJK Hukum amburadul koruptor merajalela tumbuh subur ekonomi hancur rakyat kecil makin susah rakyat tambah mlarat Demikian asasinya fungsi pulpen dan kertas sbg Pengingat sgl yg baik dn buruk en.. akhirnya sbg orang pande baca tulislah yg menerjemahkan berdasarkan 'Soeka2_nya'. Bahwa Beliau Berdua yg tlah menuntaskan Bhakti sbg Kepala Negara & Wakilnya, Tlh menjamin Kita Semua Aman& Sentosa. Semoga Presiden baru bisa menegakkan hukum di Indonesia
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Sudah 30 Hari, UU KPK Otomatis Berlaku Tanpa Harus Tanda Tangan JokowiKementerian Hukum dan HAM otomatis memberikan penomoran untuk UU KPK dan dimasukkan dalam lembaran negara. UUKPK
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Jokowi Tak Teken UU KPK, Tanda Perppu Akan Terbit?Jokowi ternyata tidak menandatangani UU KPK yang baru. Tafsir politik muncul, sikap Jokowi itu adalah tanda-tanda akan terbitnya Perppu pencabut UU KPK. Jgnkan perppu KPK untuk milih wapres sesuai keinginannya aja ga sanggup 😁 Bukannya kalo tidak ditanda tangani malah otomatis akan berlaku, Min? Kalau memang Pak Jokowi tdk menerbitkan Perpu KPK, artinya pak jokowi tunduk pd partai2 korup, bukan berpihak pd rakyat...
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Mardani: Jokowi Tak Teken UU KPK, Semoga Dilanjut Terbitkan Perppu'Semoga tidak ditandatanganinya UU KPK oleh Pak Jokowi dilanjutkan dengan menerbitkan Perppu KPK, ...' kata Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera. pks jokowi uukpk main aman cecungguk pks Cari muka teroos Amin ..
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Periode Kedua, Jokowi Siapkan Dua UU Benahi Lapangan Kerja dan UKM'Segala bentuk kendala regulasi harus kita sederhanakan, harus kita potong, harus kita pangkas,' ucap Jokowi. Nasional pidatonya Kya msh kampanye Ga pingin pangkas utang pak?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jokowi Prioritaskan Dua UU Omnibus LawJokowi juga memprioritaskan empat program lainnya. Konsisten sj jalan kan janji sdh lumayan..jgn di tambah2 lagi Bodo amat ama fir aun. Terserah mo apa..
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »