Di Depan Mahasiswa, Bos Pertamina Ungkap Deretan Manfaat Transisi Energi

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Ipa Convex 2024 Berita

Pertamina,Transisi Energi

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati bicara tentang tantangan yang dihadapinya dalam transisi menuju Indonesia Net Zero Emission 2060.

Rabu, 15 Mei 2024 08:53 WIBDirektur Utama PT Pertamina Nicke Widyawati mengungkap manfaat dari transisi energi untuk negara di depan mahasiswa-mahasiwi dari berbagai kampus di Indonesia. Ia menyebut, transisi energi bermanfaat untuk kemandirian energi dan keberlangsungan ekonomi dalam negeri.

Nicke mengatakan saat ini telah ada biodiesel atau bahan bakar nabati yang berasal dari sawit sebesar 35% . Selain itu, tengah diuji coba juga B40. Nicke mengatakan ke depan Indonesia menargetkan untuk memproduksi B60. "Melalui bioenergy, bonusnya impor turun, dan apa? tenaga kerja, perkebunan, itu kan tenaga kerja menyerapnya banyak, kemudian manufacturingnya, semuanaya. Ini akan terus kita tingkatkan, Indonesia mempunyai target jadi B60, jadi punya banyak potensi," kata dia dalam Youth IPA Convex 'Student Meet the CEOs', di ICE BSD City, Tangerang, Selasa .

"Jadikanlah program transisi energi sebagai cara mewujudkan bukan hanya kemandirian energi, tetapi juga kemandirian ekonomi, kemandirian industri dan kemandirian lainnya,"pungkasnya.

Pertamina Transisi Energi

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bos Pertamina-Petronas Kasih Tips Mahasiswa yang Mau Kerja di Industri MigasTiga bos perusahaan minyak dan gas (migas) besar memberikan tips kepada mahasiswa dan mahasiswi jika ingin bekerja di industri migas.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Bos-bos Migas Mau Kumpul di BSD Minggu Depan, Ada Apa Nih?Indonesian Petroleum Association (IPA) akan kembali menggelar konvensi dan pameran tahunan, yaitu IPA Convention & Exhibition atau IPA Convex.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Wanti-wanti Soal Dampak Konflik Israel-Iran, Bos Pertamina Terapkan Strategi IniDirektur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati mengatakan Pertamina secara intens terus memantau perkembangan terkini dan dampak
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Bos Pertamina Beberkan Seabrek PR Besar Demi Capai Target Bebas EmisiDirut Pertamina Nicke Widyawati bicara tentang tantangan yang dihadapinya dalam transisi menuju Indonesia Net Zero Emission 2060.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Bos Pertamina Ungkap Sumber Baru Pengganti Bensin, Gak Perlu Impor!Bos Pertamina buka-bukaan pengganti BBM bensin
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Bos Pertamina Buka-bukaan Jurus Baru Hadapi Trilema EnergiDirektur Utama PT Pertamina Nicke Widyawati menegaskan pentingnya strategi dalam menghadapi trilema energi.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »