Detik-detik RS Gatoel di Kota Mojokerto Terbakar Hebat

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kebakaran terjadi di gedung lantai 2 RS Gatoel, Jalan Raden Wijaya, Kota Mojokerto. Satpam rumah sakit ini menuturkan detik-detik terjadinya kebakaran.

Kamis, 21 Mar 2024 08:15 WIB

"Satu petugas AKS, mas Heri ke pos mau ambil makan sahur melihat asap di sebelah kantor AKS," terangnya kepada wartawan di lokasi, Kamis .Rumah Sakit Gatoel di Kota Mojokerto Terbakar Hebat Benar saja, ruangan di lantai 2 itu sudah terbakar. Masih kata Hartono, ruangan yang terbakar merupakan kantor rumah sakit. Sehingga para pasien dipastikan aman."Sampai habis 15 apar, tidak mampu . Kemudian kami hubungi PMK, Polres dan PLN," jelasnya.Kebakaran melanda gedung lantai 2 di RS Gatoel sekitar pukul 02.30 WIB. Menurut Pj Wali Kota Mojokerto Moh Ali Kuncoro, 2 ruangan yang terbakar, yakni ruangan arsip dan administrasi.

Ali juga menyebut terdapat 5 korban akibat kebakaran ini. Terdiri dari 4 satpam RS Gatoel yang mengalami sesak napas dan 1 petugas PMK yang tergores kawat cor.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Viral Video Detik-detik Anak Perempuan di Kota Tangsel Dianiaya Membabi Buta oleh Sekelompok PemudaBerita Viral Video Detik-detik Anak Perempuan di Kota Tangsel Dianiaya Membabi Buta oleh Sekelompok Pemuda terbaru hari ini 2024-03-16 00:21:17 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Detik-detik Anak Perempuan 12 Tahun di Ciputat Dianiaya Secara BrutalVideo aksi penganiayaan secara membabi buta terhadap seorang anak perempuan berinisial N (12) di Jombang, Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), viral di medsos.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Detik-detik TNI AL Gagalkan Penyelundupan Kendaraan Bermotor di Pelabuhan FakfakBerita Detik-detik TNI AL Gagalkan Penyelundupan Kendaraan Bermotor di Pelabuhan Fakfak terbaru hari ini 2024-03-16 15:35:20 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Detik-detik Rumah Mahfud Dirampok, Istrinya Digorok hingga TewasBerita Detik-detik Rumah Mahfud Dirampok, Istrinya Digorok hingga Tewas terbaru hari ini 2024-03-16 18:53:35 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Detik-detik Rumah Mahfud Dirampok, Istrinya Dibunuh dengan KejiBerita Detik-detik Rumah Mahfud Dirampok, Istrinya Dibunuh dengan Keji terbaru hari ini 2024-03-16 18:53:35 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Hadir saat detik-detik Meninggalnya Habib Hasan bin Ja'far Assegaf, Syakir Daulay Menangis Sejadi-jadinyaSyakir Daulay mengaku menangis kejer atau menangis sejadi-jadinya karena merasa sangat kehilangan Habib Hasan bin Ja&039;far Assegaf.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »