Deretan Aktor 'Preman Pensiun' Tersandung Narkoba: Jamal-Epy Kusnandar

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 51%

Narkoba Berita

Artis,Berita Jabar,Jawa Barat

Jerat barang haram narkoba seolah tak henti membayangi artis. Dalam empat tahun ke belakang ini, sejumlah pemeran sinetron 'Preman Pensiun' tersandung narkoba.

Sabtu, 11 Mei 2024 07:00 WIBJerat kelam barang haram narkoba seolah tak berhenti membayangi sejumlah artis. Seperti dalam empat tahun ke belakang ini, tiga pemeran dalam sinetron 'Preman Pensiun' tersandung kasus narkoba.

Pada tahun 2020, Zulfikar alias Jamal ditangkap polisi akibat penyalahgunaan narkoba. Kasus ini bukan menimpanya untuk pertama kali. Pemeran antagonis dalam sinetron 'Preman Pensiun' itu terhitung dua kali masuk bui gegara narkoba. "Memang agak berat ketika baru keluar rehab, situasi sedang lockdown dan memang pekerjaan dan lainnya sedang sulit bagi saya. Terakhir kemarin saya tergoda untuk memakai lagi ," ucap Jamal pada tahun 2020 lalu."Saya minta maaf sebesar-besarnya kepada keluarga, umumnya pada masyarakat, jangan sampai mengalami apa yang saya alami," imbuhnya.Pada 20 September 2021 lalu, salah satu artis 'Preman Pensiun' kembali tersandung kasus narkoba.

Dari total barang bukti itu, Boris bersama seorang rekannya, inisial R, memakai sabu 0,3 gram secara bersama-sama. Sedangkan sisanya yang sebanyak 0,7 gram akan diserahkan kepada Cacag sebagai pemesan.Boris kemudian terbukti bersalah mengedarkan sabu-sabu. Akibatnya, ia divonis 7,5 tahun bui dengan denda Rp 1 miliar subsidair 3 bulan penjara.Kasus narkoba kembali menjerat pemeran sinetron Preman Pensiun. Kali ini jerat narkoba menimpa sang pemeran utama, Epy Kusnandar.

Artis Berita Jabar Jawa Barat

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kronologi Aktor Preman Pensiun Epy Kusnandar Ditangkap Bareng Pemain 'Preman Pensiun' Terkait Penyalahgunaan Narkoba,Berita Kronologi Aktor Preman Pensiun Epy Kusnandar Ditangkap Bareng Pemain 'Preman Pensiun' Terkait Penyalahgunaan Narkoba, terbaru hari ini 2024-05-10 19:38:39 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Profil Epy Kusnandar, Aktor Preman Pensiun yang Ditangkap Karena Kasus NarkobaEpy Kusnandar diamankan bersama rekannya sesama pemain sinetron Preman Pensiun.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Polisi Sita Ganja dari Aktor Epy Kusnandar Pemeran Kang Mus Preman PensiunAktor Epy Kusnandar, pemeran Kang Mus dalam sinetron berjudul Preman Pensiun, ditangkap polisi dari Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat, Kamis (9/5/2024).
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Aktor Preman Pensiun Epy Kusnandar Ditangkap Polisi karena NarkobaPOLRES Metro Jakarta Barat menangkap dua aktor pemain sinetron Preman Pensiun terkait kasus penyalahgunaan narkoba Kedua aktor tersebut ialah Epy Kusnandar alias Kang Mus dan RYH alias Yogi
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Profil Epy Kusnandar, Aktor Pemeran Kang Mus Preman Pensiun yang Ditangkap Polisi karena NarkobaEpy Kusnandar, aktor yang memerankan tokoh Kang Mus dalam sinetron Preman Pensiun, ditangkap polisi pada Kamis (9/5/2024) malam.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Fakta-fakta Penangkapan Aktor Epy Kusnandar dan Yogi GamblezBerikut sejumlah fakta penangkapan Epy Kusnandar pemain sinetron Preman Pensiun.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »