Demo Tolak TKA China Diwarnai Aksi Sweeping Malam Hari, Sempat Panas

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Aksi unjuk rasa atau demo menolak TKA China di Sultra berlangsung panas, diwarnai sweeping kendaraan yang melintas. tkachina

jpnn.com, KENDARI - Aksi unjuk rasa menolak ratusan tenaga kerja asing asal China di simpang empat Bandara Haluoleo Kendari, Desa Ambaipua, Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara , berlangsung hingga Selasa malam. Massa pendemo melakukan sweeping setiap kendaraan roda empat yang keluar dari bandara ini. Sweeping tersebut untuk memeriksa setiap kendaraan apakah memuat para TKA asal Tiongkok atau tidak.

Pengamanan terlihat oleh pihak kepolisian telah menyiapkan satu unit mobil water cannon dan barikade kemanan dengan menggunakan tameng dan gas air mata. "Ini jalan kami, dibuat dari uang rakyat, jangan ada pergesekan. Tujuan kita bukan bergesek-gesekan dengan kepolisian. Dengan hormat berikan kami jalan," ujar seorang orator saat berorasi di atas pengeras suara.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Demo Tolak TKA China Gelombang 2 Ricuh, Massa Bentrok dengan PolisiUnjuk rasa menolak kedatangan tenaga kerja asing (TKA) China gelombang ke dua di simpang 3 Bandara Haluoleo, Kendari ricuh...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Demo Tolak TKA China, Massa Razia Mobil di Bandara HaluoleoMassa demonstran penolak TKA China merazia setiap kendaraan yang keluar dari Bandara Haluoleo untuk memastikan tak ada pekerja asing yang masuk wilayahnya. Pelan tapi pasti negara ini dijual
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Demo Tolak Kedatangan TKA China Kembali Terjadi di Sultra |Republika OnlineDemo menolak kedatangan TKA asal China kembali terjadi di Sulawesi Tenggara.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Warga Ambaipua Kembali Demo Tolak Kedatangan TKA ChinaDemonstrasi penolakan ratusan tenaga kerja asing (TKA) asal China kembali terjadi di Desa Ambaipua, Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konawe Selatan. tkachina
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Demo Tolak TKA China di Kendari Kembali Berlangsung hingga Malam HariPada hari ini, Selasa (30/6/2020) dikabarkan ada sebanyak 105 TKA asal China yang akan tiba di Kendari. Di istana banyak jongos china, di sosmed pula banyak jongos china.... Binasalah kalian... Bukan perkara rasisme sih, sekalipun dia dari Arab kek, Eropa kek, atau apapun, keknya apa sebaiknya coba di prioritaskan dulu WNI? Kita sama2 terdampak Corona, kehilangan pkerjaan, dll. Selain dari org2 ekspat yg super penting, seperti kedutaan, dsb., mngkin bisa tahan dulu aja didiemin mlah nglunjak impor TKA, ngamuk kepemerintah mlah dituduh radikal, pingin pindah negara tpi gk punya uang buat ngurusin nya🤦
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Demo Tolak Kedatangan TKA China Jadi Tontonan Warga Desa |Republika OnlineDari ibu-ibu hingga anak-anak menyaksikan demonstrasi itu.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »