Dari Penjara, Gembong Narkoba El Chapo Kirim 'SOS' ke Presiden Meksiko

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dari Penjara, Gembong Narkoba El Chapo Kirim SOS ke Presiden Meksiko Sindonews BukanBeritaBiasa .

"Dalam enam tahun Joaquin berada di Amerika Serikat, dia belum melihat matahari," kata Jose Refugio Rodriguez, perwakilan hukum pendiri kartel Sinaloa yang berbasis di Meksiko itu seperti dikutip dariDikatakan oleh Rodriguez, pesan yang digambarkan sebagai SOS itu dikirim melalui salah satu pengacara Guzman di Amerika Serikat serta keluarganya.

Rodriguez mengungkapkan bahwa Guzman hanya diizinkan keluar tiga kali seminggu ke daerah kecil di mana dia tidak terkena sinar matahari, dan memiliki lebih sedikit kunjungan atau panggilan telepon daripada narapidana lain.Rodriguez menambahkan bahwa kurangnya sinar matahari juga berdampak buruk bagi kesehatan fisik terpidana pengedar narkoba itu.

"Guzman ingin Presiden Andres Manuel Lopez Obrador menangani dugaan pelanggaran prosedur selama ekstradisinya pada 2017 di bawah pemerintahan sebelumnya," ucap Rodriguez. Kedutaan Meksiko di Washington mengkonfirmasi di Twitter pada hari Selasa bahwa mereka menerima email dari Rodriguez pada 10 Januari.

Tanpa mengacu pada isi email tersebut, Menteri Luar Negeri Meksiko Marcelo Ebrard meremehkan kemungkinan campur tangan pemerintah untuk mendukung pengedar narkoba yang terkenal kejam itu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

El Chapo Kirim SOS ke Presiden Meksiko karena Tak Pernah Lihat MatahariEl Chapo hanya diizinkan keluar tiga kali seminggu di daerah kecil dan dia tidak terkena sinar matahari, menurut klaim pengacaranya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Article headlineGELORA.CO - Raja narkoba terkenal, Joaquin 'El Chapo' Guzman, mengirimkan pesan SOS kepada Presiden Meksiko, Andres Manuel Lopez ...
Sumber: geloraco - 🏆 34. / 51 Baca lebih lajut »

Guntur: Presiden Tidak Harus dari Keluarga Soekarno, Saya Pilih Ganjar |Republika OnlineGuntur sebut presiden tak harus dari keluarga Soekarno dan dia memilih Ganjar Pranowo kntl Ane paling demen ame keluarga Pak Karno, setiap individu punya pilihan masing masing iya sih.....
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Mahfud: Presiden AS Sebut Tak Ada Negara Tangkap Koruptor Lebih Besar dari RIMahfud mengungkapkan, Presiden AS mengatakan kepada Jokowi bahwa tak ada negara di dunia yang menangkap koruptor lebih besar dari Indonesia. Harusnya kalian sbg Rezim malu ada yg ngomong begitu...!!!! Ngaku agama bermoral tinggi dan santun,tapi korupsi ga ada henti2,koruptor di hukum ringan2 udah ringan masih dipotong remisi ini itu lagi....? Dimana muka kalian sbg wajah bangsa,dasar pejabat penyamun smua!!! Berarti koruptornya paling banyak dong Bagaimana indeks naik,otak kurup semua.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Presiden Vietnam Mundur di Tengah Operasi Pembersihan dari KorupsiPresiden Vietnam Nguyen Xuan Phuc mendadak mundur dari jabatannya, Selasa (17/1/2023). Pengunduran dirinya terkait dengan gerakan antikorupsi yang dilancarkan Sekjen Partai Komunis Vietnam Nguyen Phu Trong. Internasional AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Pasca-Kerusuhan, Brasil Pindahkan 40 Tentara dari Kediaman PresidenPresiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva meminta 40 tentara dipindahkan dari kediaman kepresidenannya setelah berjanji akan melakukan pembersihan staf setelah kerusuhan anti-pemerintah
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »