Daftar Lokasi Ganjil Genap dan Contraflow di Puncak Bogor saat Libur Panjang dan Cuti Bersama Waisak

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 63%

Rekayasa Lalu Lintas Berita

Puncak Bogor,Libur Waisak,Ganjil Genap

Menjelang libur panjang Waisak dan cuti bersama, Satlantas Polres Bogor mulai menerapkan sistem ganjil genap (gage) dari hari ini hingga Minggu mendatang.

Waisak dan cuti bersama, Satlantas Polres Bogor mulai menerapkan sistem ganjil genap dari hari ini hingga Minggu mendatang.Sistem ganjil genap berlaku bagi kendaraan roda empat dan roda dua berpelat hitam atau pribadi. Kebijakan ini diatur dalam Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 84 Tahun 2021, yang mengatur lalu lintas di Ruas Jalan Nasional Ciawi-Puncak Nomor 074 dan Ruas Jalan Nasional Puncak-Batas Kota Cianjur Nomor 075.

Menurut peraturan tersebut, pada hari libur nasional atau tanggal merah, ganjil genap berlaku mulai H-1 hingga akhir hari libur pada pukul 24.00 WIB. Oleh karena itu, sistem ganjil genap diberlakukan lebih awal, mulai H-1 hingga akhir libur nasional dan cuti bersama pada Minggu, 26 Mei 2024, pukul 24.00 WIB. Pada hari tersebut, rekayasa lalu lintas satu arahsetelah pintu tol Ciawi secara situasional. Langkah ini diambil untuk mengatasi potensi antrean panjang.

Maka, bagi pengendara yang mau melintas atau berlibur ke Puncak Bogor harus menyesuaikan waktu keberangkatan dengan ketentuan ganjil genap ini.

Puncak Bogor Libur Waisak Ganjil Genap Contraflow Long Weekend

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Daftar 20 KA Tambahan yang Dioperasikan buat 'Long Weekend' WaisakBerdasarkan data per Selasa (21/05/2024), total tiket kereta api yang terjual pada Rabu (22/05/2024)-Minggu (26/05/2024) yaitu sebanyak 455.378 tiket.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Daftar Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Irak di Yogyakarta Malam Ini, Mulai Pukul 22.00 WIBIndonesia akan bertanding melawan Irak di Stadion Abdullah bin Khalifa untuk perebutan juara 3 Piala Asia U-23 2024. Berikut lokasi nobar di Jogja.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Lokasi-lokasi Junta Myanmar Alami Kekalahan Lawan Milisi PemberontakJunta militer Myanmar disebut keok di sejumlah tempat usai diserang balik kelompok pemberontak anti-junta.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Daftar Posko PPDB Jakarta 2024 Lengkap dengan Lokasi dan Nomor TeleponCek daftar posko PPDB Jakarta 2024 di sini. Lengkap di Jakarta Selatan hingga Kepulauan Seribu.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Daftar Lokasi Penanganan Medis Korban Bus Terguling di Ciater SubangTotal ada 60 korban kecelakaan maut bus terguling di Ciater, Subang, di mana 11 di antaranya meninggal dan ada 12 korban luka berat di RSUD Subang.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Daftar 4 Titik Dapur Umum Dibangun Kemensos di Lokasi Banjir Luwu, di Antaranya Stadion Andi DjemmaKemensos mendirikan dapur umum di empat titik yakni di Kecamatan Suli, di Stadion Andi Djemma Belopa, di Desa Botta, dan Kelurahan Bajo.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »