Copot Rieke Diah dari Pimpinan Baleg, PDI-P Tunjuk M Nurdin

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Fraksi PDI-P memberhentikan Rieke Diah Pitaloka dari posisi Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR.

Anggota Baleg dari Fraksi PDI-P Hendrawan Supratikno mengaku mendapatkan informasi tersebut dari internal Baleg.

"Betul, saya dapat informasi itu dari Baleg, kan saya anggota Baleg," kata Hendrawan saat dikonfirmasi, Rabu .Hendrawan mengatakan, dari informasi yang diterimanya, posisi Rieke akan digantikan oleh M. Nurdin. "Iya benar , Komjen Muhammad Nurdin yang kita dengar semua. Tinggal penetapannya di Baleg," ujar dia.

Kendati demikian, Hendrawan tak mengetahui penyebab Fraksi PDI-P memberhentikan Rieke dari posisi tersebut. Menurut dia, hal tersebut harus ditanya kepada pimpinan Fraksi PDI-P.Jadi Anggota DPR Ketiga Kalinya, Rieke Diah Pitaloka Minta Maaf dan Terima Kasihsudah menghubungi Sekretaris Fraksi PDI-P Bambang Wuryanto untuk menanyakan hal tersebut. Namun, belum ada respons dari yang bersangkutan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Mantap.copot.

Siap siap jadi menteri

ih padahal bu rieke keren

Balik main sitkom bajaj bajuri aja

Siapapun gantinya, gak akan bawa pembaharuan ke arah lebih baik.

oneng

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PDIP Benarkan Copot Rieke Dyah Pitaloka dari Pimpinan Baleg DPRFraksi PDI Perjuangan (PDIP) membenarkan kabar bahwa Ketua Panitia Kerja (Panja) Penyusunan Rancangan Undang-Undang tentang... ChristWamea Patut diduga Jabatan yg diincar oleh kelompok komunis di DPR RI ya baleg karena itulah dapurnya UU. Hebat kaaan? Kalau sampai lengah bisa rusak negara ini
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Soal Isu Pencopotan Rieke Dyah Pitaloka dari Pimpinan Baleg, Ini Respons DPRPimpinan DPR sampai dengan Pimpinan Baleg mengaku tidak tahu soal isu pencopotan Politikus PDIP Rieke Dyah Pitaloka dari... Pki Oneng
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

PDIP Benarkan Copot Rieke Dyah Pitaloka dari Pimpinan Baleg DPRFraksi PDI Perjuangan (PDIP) membenarkan kabar bahwa Ketua Panitia Kerja (Panja) Penyusunan Rancangan Undang-Undang tentang... ChristWamea Patut diduga Jabatan yg diincar oleh kelompok komunis di DPR RI ya baleg karena itulah dapurnya UU. Hebat kaaan? Kalau sampai lengah bisa rusak negara ini
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Soal Isu Pencopotan Rieke Dyah Pitaloka dari Pimpinan Baleg, Ini Respons DPRPimpinan DPR sampai dengan Pimpinan Baleg mengaku tidak tahu soal isu pencopotan Politikus PDIP Rieke Dyah Pitaloka dari... Pki Oneng
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Mundur dari Pilkada Wonogiri, Jekek Konsultasi ke DPP PDI-PKetua DPC PDI-P Wonogiri Joko Sutopo yang akrab disapa Jekek akan mengirim surat pengunduran diri sebagai calon bupati Wonogiri ke DPP.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pirelli Bisa Bantu Inter Datangkan MessiPimpinan eksekutif Pirelli, Marco Tronchetti mengatakan sebagai sponsor utama jersey klub, mereka bisa membantu Inter Milan mendatangkan Lionel Messi dari Barcelona.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »