Cody Gakpo Bawa Belanda Ungguli Ekuador di Babak I

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Belanda unggul 1-0 atas Ekuador dalam babak pertama pertandingan penyisihan Grup A di Piala Dunia 2022, di Stadion Internasional Khalifa.

Doha, Beritasatu.com - Belanda unggul 1-0 atas Ekuador dalam babak pertama pertandingan penyisihan Grup A di Piala Dunia 2022, di Stadion Internasional Khalifa, Jumat . Gol yang membawa De Oranje memimpin dicetak Cody Gakpo saat pertandingan baru berjalan enam menit.

Pelatih Belanda, Louis van Gaal, memasang formasi 3-4-1-2 dengan target memenangkan pertandingan dan memastikan diri lolos ke babak 16 besar. Dia memasang duet striker Cody Gakpo dan Steven Bergwijn ditopang Davy Klaassen sebagai penyerang lubang di lini depan.Piala Dunia 2022: Kalah, Qatar Dijegal Senegal Sementara di kubu Ekuador, pelatih Gustavo Alfaro mengusung formasi 5-4-1. Dia memasang Enner Valencia sebagai penyerang tunggal.

Ekuador sempat melakukan serangan beruntun ke lini pertahanan Belanda. Pada menit ke-25, Moises Caicedo berhasil menusuk dari sisi kiri dan memberikan umpan ke depan gawang. Namun bola kemudian dibuang oleh bek Belanda Virgil van Dijk.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menit Ke-6, Cody Gakpo Bawa Belanda Ungguli EkuadorBelanda untuk sementara unggul 1-0 atas Ekuador dalam pertandingan penyisihan Grup A Piala Dunia 2022, berkat gol Cody Gakpo.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Susunan Pemain Belanda vs Ekuador: Van Gaal Kembali Andalkan Gakpo-BergwijnPelatih Belanda Louis van Gaal kembali mengandalkan duet Cody Gakpo dan Steven Bergwijn di lini serang saat menghadapi Ekuador
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Profil Cody Gakpo, Bintang Muda PSV Eindhoven Andalan Tim Nasional Belanda di Piala Dunia 2022 QatarMenjadi salah satu andalan dari Louis van Gaal di Piala Dunia 2022 Qatar bahkan Cody Gakpo digadang menjadi bintang yang akan bersinar di Piala Dunia kali ini.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Belanda Vs Ekuador: Live Streaming & TV, Prediksi, Susunan Pemain dan Kabar Terkini | Goal.com IndonesiaKemenangan lain untuk masing-masing tim bakal mengamankan tempat mereka di fase gugur. PialaDunia FIFAWorldCup Qatar2022
Sumber: GOAL_ID - 🏆 32. / 51 Baca lebih lajut »

Prediksi Belanda vs Ekuador: Saling Sikut demi Puncak Klasemen Grup A Piala Dunia 2022Pertandingan lanjutan Grup A Piala Dunia 2022 antara Belanda vs Ekuador bakal tersaji di Stadion Internasional Khalifa, Doha, Qatar.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Belanda dan Ekuador Berebut Tempat di 16 Besar Piala DuniaKedua tim sama-sama memiliki kepercayaan diri, setelah memetik kemenangan di laga pertama. Belanda sukses menaklukkan Senegal, sementara Ekuador berhasil mengatasi Qatar.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »