Chevron Sepakati Transisi Blok Rokan dengan SKK Migas |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pertamina akan mengambilalih operasional Blok Rokan mulai 9 Agustus 2021.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi bersama PT Chevron Pacific Indonesia pada 28 September 2020 menandatangani perjanjian untuk mengakseleraikan investasi di Wilayah Kerja Rokan. Kepala SKK Migas Dwi Soetjipto mengatakan dalam rangka mengoptimalkan tingkat produksi WK Rokan selama masa peralihan, Pemerintah perlu mengawal kelanjutan investasi sebelum Kontrak Kerja Sama WK Rokan berakhir.

Perjanjian memungkinkan PT CPI untuk melakukan kegiatan pengeboran di WK Rokan sebelum berakhirnya masa kontrak di bulan Agustus 2021. “Komitmen PT CPI dan SKK Migas serta pihak-pihak terkait dalam melaksanakan ketentuan-ketentuan yang telah tertuang di dalam perjanjian tersebut sangat diharapkan dapat merealisasi apa yang telah disepakati bersama dalam memenuhi capaian target produksi dan penerimaan negara sebagaimana yang telah disetujui saat Penetapan Asumsi Makro APBN 2021”, kata Arifin dalam sambutannya.

Sedangkan Presiden Direktur PT CPI Albert Simanjuntak mengatakan bagi PT CPI, WK Rokan merupakan fondasi dari industri energi dan telah memberikan kontribusi yang signifikan untuk kemajuan negara selama beberapa dekade.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Antam Siap Kelola Blok Wabu Bekas Freeport |Republika OnlineBUMN Erick Thohir sedang mengurus hak kelola Blok Wabu ke Menteri ESDM.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Man City dan Benfica Sepakati Harga Transfer Ruben Dias |Republika OnlineCity menyertakan bek Nicolas Otamendi sebagai bagian dari transfer Ruben Dias.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

RUU Cipta Kerja Sepakati Hapuskan Upah Minimum Sektoral |Republika OnlinePekerja maupun pengusaha harus mendapatkan kepastian hukum terkait upah. Hati2
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Produksi Migas Nasional Masih Jadi Tantangan |Republika OnlineGas bumi diharapkan bisa menekan impor BBM.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

BPH Migas: Realisasi Pipa Gas Cisem Butuh Kepastian |em|Demand|/em| |Republika OnlineBPH Migas menyebut perlu ada pabrik pupuk untuk kepastian demand
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Republika Online, 25 Tahun Mencerdsskan Umat |Republika Online25 Tahun Republika Online dan karya jurnalistik yang mengedukasi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »