Chad Buka Kedutaan Di Tel Aviv |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Chad telah menjalin hubungan bilateral dengan Israel sejak lima tahun silam.

REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV -- Presiden Chad, Mahamat Deby dijadwalkan meresmikan kedutaan besar di Israel pada Kamis . Chad membuka kedutaan di Tel Aviv lima tahun setelah menjalin hubungan bilateral dengan Israel.

Baca Juga "Chad dan Israel hari ini berada pada titik balik yang menentukan dalam hubungan mereka, dan memperbaharui hubungan setelah hampir lima dekade," ujar Deby menambahkan. "Israel dan Chad menjalin hubungan di bawah mendiang ayah Anda . Kami percaya bahwa kerja sama ini tidak hanya dapat membantu memajukan hubungan dan kerja sama kami, tetapi juga merupakan bagian dari kembalinya Israel ke Afrika dan Afrika kembali ke Israel. Kami memiliki tujuan bersama untuk keamanan, kemakmuran, dan stabilitas," ujar Netanyahu, dilaporkan Anadolu Agency, Rabu .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AS Kecam Kebijakan Israel Tapi Veto Sanksi PBB Terhadap IsraelMenteri Luar Negeri AS Antony Blinken mengutuk kebijakan Israel, termasuk perluasan pemukiman dan penghancuran rumah, sebagai hal yang merugikan solusi dua negara.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pameran Foto PFI Bekerjasama dengan Kedutaan Besar AustraliaSebanyak 40 foto dari pewarta foto Indonesia dan Australia dipamerkan di Perpustakaan Jakarta, Taman Ismail Marzuki dalam acara kerjasama antara Pewarta Foto Indonesia dan Kedutaan Besar Australia. Dikbud AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Usai Al-Qur'an, Taurat Hendak Dibakar di Swedia tapi Dicegah Umat IslamPria Mesir yang tinggal di Swedia hendak membakar kitab suci Taurat di depan Kedutaan Israel tapi dicegah umat Islam setempat. Atas dalih kebebasan berekspresi,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Ferry Irawan Terus Dibela Keluarga, Kini Ibunda Buka SuaraFerry Irawan sudah berstatus tersangka atas dugaan KDRT pada Venna Melinda dan ditahan di Polda Jatim. Hariati, ibunda Ferry Irawan, bicara hal ini:
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Simak! Menko Airlangga Buka Suara Soal Kasus IndosuryaMenko Perekonomian Airlangga Hartarto buka suara soal Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Indosurya. usut tuntas niiiiih harusnya. kita ga boleh kalah! Hakimmasukangin hakimindosurya 106T Kasasi hakimnya sehat? bisa2nya lepasin terdakwa penipuan terbesar kyk gni. Hakimmasukangin hakimindosurya 106T Kasasi Yakin gak nih kasus bakal kebongkar smua 106T HakimIndosurya HakimMasukAngin kasasi
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Mendag: Kelangkaan MinyakKita Karena Banyak Diburu MasyarakatZulkifli Hasan buka suara terkait kelangkaan hingga kenaikan harga minyak goreng subsidi atau bermerek Minyakita Iya apa benar cma itu saja sumber masalahnya zulhas Kemendag PerekonomianRI Kemenperin_RI terkait harga naik & ketersediaan stok miyakkita di pasaran masyarakat Indonesia usuttuntas semuabisakena melawanlupa sejahtera industri ekspor bbm dmo
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »