Cerita Ganjar Pernah Diejek Temannya Karena Masuk Partai Politik

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, bercerita tentang kisah hidupnya saat terjun ke dunia politik.

JawaPos.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, bercerita tentang kisah hidupnya saat terjun ke dunia politik. Ganjar mengaku sempat diejek teman-temannya lantaran mengikuti partai politik. Namun, dia tidak patah semangat karena sejak kuliah sudah mengikuti organisasi politik.

Baca juga:Simulasi, Pengamat Nilai Ganjar-Erick Thohir Saling MelengkapiSetelah lulus kuliah, Ganjar mengungkapkan sempat bekerja kantoran dahulu. Baru pada tahun 2004, Ganjar didorong menjadi anggota Komisi IV DPR RI periode 2004-2009. Sampai pada periode keduanya tahun 2009-2014, Ganjar pindah ke Komisi II DPR RI. Ganjar mulai dikenal publik saat menjadi anggota Pansus Hak Angket Bank Century, sekaligus Wakil Ketua Komisi II DPR RI.

“Jadilah anggota DPR RI dua kali, periode kedua belum selesai terus disuruh maju gubernur. Waktu itu orang yang kenal saya 7 persen, dan orang yang milih saya 3 persen. Saya harus fight dengan incumbent Pak Bibit,” sambung Ganjar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cerita KKN di Desa Penari, Viral di Twitter yang Diklaim Kisah NyataCerita KKN di Desa Penari diklaim kisah nyata yang dialami 6 mahasiswa saat sedang KKN pada 2009. Kini, cerita tersebut difilmkan. Fiksi What powers will Dajjal have? Muhammad Qasim says ‘from what I see in my dreams, what we often see in films such as magic and other nonsensical things, Dajjal is able to do all that easily in the real world. His power is enormous.’ Kisah nyata KKN tu gini: bikin penyuluhan ttg pelaporan SPT di kantor kelurahan, yang dateng cuma 2 warga dan dua2nya dateng cuma buat komplain ke petugas pajak 😅
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ganjar Tak Berlakukan WFH di Pemprov Jateng: Kita Langsung Gaspol Layani Masyarakat - Pikiran-Rakyat.comGanjar menekankan bahwa sleuruh staf di Pemprov Jateng harus 'gaspol' melayani masyarakat pasca-libur Lebaran tahun ini.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Ganjar: Mudik dan Arus Balik LancarMantan anggota DPR itu juga menyampaikan terimakasih pada jajaran kepolisian dan TNI yang telah menjaga kelancaran dan keamanan. APAAAAN.. ITU IMBAS ONEWAY BIKIN MACET DIMANA MANA..
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Saat Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo Bertemu di Bali...'Saya sama mas Ganjar ini sekampus (Universitas Gadjah Mada), kuliah bareng, temanan lama jadi biasa saja, rutin ketemu,' ujarnya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Momen Akrab Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo di Rakernas APPSI | merdeka.comMomen keakraban Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dengan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo di Badung, Bali, Senin (9/5), menjadi perhatian awak media. Kedua tokoh ini menjadi sorotan karena kerap berada di papan atas survei capres sehingga tidak tertutup kemungkinan mereka akan bertarung pada Pilpres 2024.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Anies dan Ganjar Bertemu di Bali, Ini Hal yang DibahasAnies Baswedan mengaku tidak ada pembahasan serius dengan Ganjar Pranowo saat Rakernas APPSI.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »