Cerita Akhir Pekan: Transformasi Sungai Jadi Destinasi Wisata Menawan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemanfaatannya sebagai destinasi wisata diharapkan menimbulkan efek domino yang membuat masyarakat kembali menghadap sungai.

Liputan6.com, Jakarta - Sungai dianggap semata 'halaman belakang', tak lagi dipersepsikan sebagai sumber kehidupan, apalagi tempat peradaban terbentuk. Padahal, keberadaannya, diakui maupun tidak, punya peranan penting dalam kehidupan manusia.

Kemudian, ada pula revitalisasi Kalimas di Surabaya, Jawa Timur. Sejak tahun lalu, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Surabaya mengembangkan wisata sungai Kalimas bersama Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia . Agus Priyanto selaku kepala dusun setempat menjelaskan, awalnya Sungai Maron semata dimanfaatkan untuk mengairi sawah petani. Namun, di satu waktu, ada turis yang menyewa perahu warga untuk menyusuri sungai.

"Wisatawan pun selalu diingatkan untuk menjaga kebersihan. Misal, jangan buang sampah ke sungai, cukup ditaruh di perahu semisal mereka bawa bekal makanan maupun minuman," kata lelaki yang juga aktif dalam Kelompok Sadar Wisata tersebut. 3 dari 4 halamanPerjalanan Masih PanjangMenurut Nyoman Sukma Arida, Dosen Fakultas Pariwisata Universitas Udayana, perjalanan pengembangan wisata sungai masih panjang, terutama di wilayah perkotaan."Masih banyak problem di sungai kita," katanya melalui teks, Jumat, 25 September 2020.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cerita Akhir Pekan: Saatnya Kembali Menghadap ke SungaiMeski diselimuti tak sedikit problematika, upaya menjaga dan mengelola sungai dapat diwujudkan dengan beragam cara.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Cerita Akhir Pekan: Bencana Ekologis dari Pengabaian SungaiUntuk mewujudkan lingkungan dan khususnya sungai yang bersih diperlukan masyarakat yang memiliki budaya bersih terlebih dahulu.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Meski Melemah, Rupiah Punya Peluang Menguat Akhir Pekan IniNilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) bergerak melemah pada perdagangan akhir ini. wakak
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ikuti Wall Street, Bursa Saham Asia Dibuka Menguat di Akhir PekanBursa saham di Asia-Pasifik naik tipis pada pembukaan perdagangan Jumat pagi
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jadwal Liga Jerman Akhir Pekan IniJadwal Liga Jerman akhir pekan ini bisa disimak di sini. Bayern Munich akan melanjutkan petualangan ke kandang Hoffenheim.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Setelah 4 Hari Merosot, IHSG Akhirnya Menguat 2% di Akhir PekanIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akhirnya menguat 2,13 persen ke kisaran 4.945,8 pada akhir perdagangan hari ini, Jumat (25/9/2020).
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »