Cek Fakta: Alat Rapid Test Antigen Menunjukkan Hasil Positif saat Diberikan Coca-Cola, Simak Fakta Sebenarnya

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Beredar di media sosial postingan terkait anggota Parlemen Austria yang menguji alat rapid test antigen dengan Coca-Cola.

Salah satu yang mempostingnya adalah akun bernama I Gusti Rahvtu Lan. Dia mengunggahnya pada 14 Desember 2020.Dalam postingannya ia memasang foto dengan tulisan "Coca Cola Positif Covid-19". Selain itu ia juga menambahkan narasi:

Demi lindungin bisnis iblis kayak gini lu sampai penjarain orang ya IKATAN DOKTER INDONESIA. Mana sumpah dokter lu?"** #IngatPesanIbuSelalu Jaga Kesehatan, Jangan Sampai Tertular dan Jaga Keluarga Kita. "Alat rapid test antigen sangat sensitif terhadap keasaman sampel yang digunakan. Oleh sebab itu sampel swab hidung harus dimasukkan ke dalam larutan penyangga supaya keasamannya stabil di kisaran pH 7-8," ujar Prof Bimo saat dihubungi Liputan6.com, Rabu .

Selain itu ada juga penjelasan dari lembaga pemeriksa fakta AS, Politifact dalam artikel berjudul "Austrian politician goofed in testing Coca-Cola sample for COVID-19" yang tayang 17 Desember 2020. Dialab juga mengunggah beberapa postingan untuk membantah Schnedlitz seperti dapat dilihat dalam link ini...

4 dari 5 halamanTentang Cek Fakta Liputan6.comLiputan6.com merupakan media terverifikasi Jaringan Periksa Fakta Internasional atau International Fact Checking Network bersama puluhan media massa lainnya di seluruh dunia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama