Cedera, Ibrahimovic Bisa Pensiun Lebih Cepat |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Striker AC Milan, Zlatan Ibrahimovic berpotensi mengakhiri karirnya lebih cepat.

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Striker AC Milan, Zlatan Ibrahimovic berpotensi mengakhiri karirnya lebih cepat setelah mengalami cedera saat latihan bersama Milan, Senin . Jika cederanya membutuhkan waktu penyembuhan yang lama ini bisa menjadi akhir dari karirnya. Mantan pemain Barcelona itu mengalani cedera di bawah betisnya saat latihan. Pemain 38 tahun asal Swedia itu didatangkan Rossoner pada Januari lalu dan kontraknya akan habis pada akhir musim.

Pelatih Bologna, Sinisa Mihajlovic mengklaim telah berbicara dengan Ibrahimovic baru-baru ini. Ia berharap Ibrahimovic bisa meninggalkan Milan dan bergabung dengan Bologna. Ibrahimovic merupakan salah satu striker tajam di dunia. Memulai karir sepakbolanya bersama Malmo, ia kemudian membela banyak klub top Eropa. Usai dari Malmo, ia pindah ke Ajax Amsterdam, Juventus, Inter Milan dan Barcelona.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cedera Lama Kambuh, Karir Ibrahimovic TerancamPihak Milan belum memastikan seberapa parah cedera Ibrahimovic. Namun, sejumlah media Italia memprediksi sang pemain kemungkinan absen hingga akhir musim ini.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Cedera Saat Latihan, Ibrahimovic Bakal Akhiri Musim Lebih cepat?Zlatan Ibrahimovic dikabarkan mengalami masalah pada betisnya saat sesi latihan AC Milan. Cedera itu dikhawatirkan bisa membuatnya mengakhiri musim lebih cepat. Ibrahimovic Milan Zlatan via detiksport
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

AC Milan Konfirmasi Ibrahimovic Cedera Betis saat Berlatih : Okezone BolaAC Milan Konfirmasi Ibrahmivoc Cedera Betis saat Berlatih TauCepatTanpaBatas Bola SepakBola LigaItalia SerieA .
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »

Joao Felix Menderita Cedera di Bagian LututStriker Atletico Madrid, Joao Felix, mengalami keseleo lutut. Ini menjadi cedera ketiga Felix dengan kostum Atletico. Makanya pakai counterpain ... Kopong dek Bau2 kek Dembele
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Milan Cemas, Ibra Dihantam Cedera Saat LatihanAC Milan cemas striker veteran Zlatan Ibrahimovic mengalami cedera dalam pelatihan, Senin (25/5/2020). AC Milan cemas striker...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Jalani Syuting Film, Charlize Theron CederaJalani Syuting Film, Charlize Theron Cedera: Charlize Theron akan berakting dalam film The Old Guard.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »