Calon Bomber Naturalisasi Timnas Indonesia Bukan Ole Romeny, tapi Striker yang Butuh Waktu Jadi Tulang Punggung

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Timnas Indonesia Berita

Shin Tae-Yong,Erick Thohir,Ole Romeny

Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir angkat bicara terkait calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia yang berposisi sebagai striker. Bomber FC Utrecht, Ole Romeny, dibantahnya.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir angkat bicara terkait calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia yang berposisi sebagai striker. Bomber FC Utrecht, Ole Romeny , dibantahnya. PSSI ingin menaturalisasi dua pemain lagi untuk Timnas Indonesia . Satu di antaranya adalah bek NEC Nijmegen, Calvin Verdonk. Satu nama lagi masih dirahasiakan Erick Thohi. 'Saya belum memastikan, karena belum foto dan tanda tangan dengan saya.

Kalaupun Calvin kan dia bisa main di beberapa posisi, bek kiri, sayap, dan gelandang bertahan,' katanya menambahkan. Berkembang spekulasi Ole Romeny menjadi calon penyerang naturalisasi yang dimaksud Erick Thohir. Apalagi kedua belah pihak juga telah berkomunikasi pada beberapa waktu lalu. 'Striker salah satunya. Tapi ya perlu waktu. Striker ini bisa menjadi tulang punggung utama. Saya pastikan bukan itu,' tutur Erick Thohir. 'Kan itu masih bicara.

Shin Tae-Yong Erick Thohir Ole Romeny Jens Raven Naturalisasi Timnas Indonesia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

India Ajak Timnas Indonesia Uji CobaDuta besar India untuk Indonesia Sandeep Chakravorty mengajak Timnas Indonesia melakoni pertandingan persahabatan dengan timnas Indonesia.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Usai Slepet Timnas Indonesia Sebut Timnas Belanda, Bek Vietnam Mengundurkan Diri Dari Timnas Berita Usai Slepet Timnas Indonesia Sebut Timnas Belanda, Bek Vietnam Mengundurkan Diri Dari Timnas  terbaru hari ini 2024-03-20 09:15:54 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Berita Terbaru Timnas vietnam vs timnas indonesiaBerita timnas vietnam vs timnas indonesia Terkini - Timnas Vietnam Belum Mau Menyerah
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil Lengkap: Timnas Israel Hancur Lebur, Portugal Hajar SwediaAda kemenangan Timnas Indonesia, Timnas Israel yang hancur lebur, hingga kemenangan telak Timnas Portugal.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Menguak Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Vietnam, Ternyata Timnas Indonesia Masih di Bawah VietnamDalam dua laga Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Timnas Indonesia akan menghadapi Vietnam.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Dikritik Shin Tae-yong, Para Pemain Timnas Indonesia Tidak Punya Keluhan dengan Jersey Latihan Timnas IndonesiaSejumlah pemain timnas Indonesia mengaku tidak mempunyai keluhan seperti jersey latihan baru timnas Indonesia yang diproduksi Erspo.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »