Cak Imin harap koalisi perubahan berlanjut di Pilkada Aceh

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketua Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar alias Cak Imin berharap partai yang tergabung dalam koalisi perubahan pada Pilpres 2024 lalu berlanjut ...

Banda Aceh - Ketua Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar alias Cak Imin berharap partai yang tergabung dalam koalisi perubahan pada Pilpres 2024 lalu berlanjut hingga ke Pilkada Aceh.

Pernyataan itu disampaikan Cak Imin menjawab pertanyaan media di sela-sela kunjungannya bersama Anies Baswedan ke Aceh dalam rangka menyapa dan mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Aceh karena telah memilih pasangan AMIN pada Pilpres lalu, di Banda Aceh. "Termasuk di Pilkada ini, akan terus kita koordinasikan supaya semaksimal mungkin terus bersinergi," ujarnya.

Jika dilihat dari ketentuan pasal 22 Qanun Aceh tentang Pilkada itu, maka calon gubernur Aceh harus memiliki 13 kursi DPRA sesuai dengan pembagian 15 persen dari total 81 kursi di parlemen Aceh.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Vibes Cak Imin Halal Bihalal di Rumah Anies Baswedan jadi Sorotan: Besanan Bisa Kali Cak!Cak Imin memiliki tiga anak perempuan yang hingga kini masih membujang.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Kelakar Cak Imin Belum Usung Kader PKB Maju Pilkada 2024: Saya Cenderung Nggak PercayaKhusus Pilkada Jakarta dan Jawa Barat 2024, Cak Imin menyebut PKB belum mempersiapkan calon untuk diusung
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Kunjungi Aceh, Anies-Cak Imin Dipaksa Naik Mimbar Usai Salat JumatMantan peserta Pilpres 2024 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar mengunjungi Aceh dan melaksanakan Salat Jumat di Masjid Raya Baiturrahman pada hari ini.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Dari Mimbar Masjid, Anies-Cak Imin Ucapkan Terima Kasih ke Warga AcehDari Mimbar Masjid, Anies-Cak Imin Ucapkan Terima Kasih ke Warga Aceh
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Anies dan Cak Imin Sampaikan Terima Kasih pada Rakyat AcehAnies Baswedan dan Muhaimin Iskandar kembali mengunjungi Aceh Jumat 03 Mei 2024 pasca penetapan Calon Presiden dan Wakil Presiden terpilih Pilpres 2024 oleh KPU
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Daftar sebagai Bacagub di Pilkada Banten Lewat PKB, Airin Ungkap Pesan dari Cak IminEks Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany, menghadiri acara Ta'aruf Politik Calon Kepala Daerah di Grand Sahid Jaya, Jakarta, Kamis.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »