Bursa Eropa Menguat Didukung Pendapatan Perusahaan, BP Naik 5%

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Stoxx 600 pan-Eropa naik 0,2%, dengan saham minyak dan gas melonjak 2,3%.

, meningkatnya kasus Covid-19, regulasi Tiongkok pada perusahaan teknologi dan kekhawatiran pertumbuhan AS.

Di Amerika Serikat, saham berjangka berjuang untuk mendapatkan arah setelah kekhawatiran perlambatan pertumbuhan ekonomi. Pendapatan kuartal kedua BP mencapai US$ 2,8 miliar, sementara dividen naik 4%. BP juga akan melakukansaham senilai US$ 1,4 miliar pada kuartal ketiga. Saham raksasa minyak dan gas itu melonjak 5,7%.Laba Societe Generale kuartal kedua mengalahkan ekspektasi mencapai 1,44 miliar euro jauh melampaui konsensus analis 704 juta euro, menurut Refinitiv. Bank Prancis itu didukung rebound perbankan ritel domestik. Sahamnya melonjak 5,6%.

Di bagian bawah Stoxx 600, perusahaan teknik Inggris Smiths Group turun 9,5% setelah menyetujui penjualan divisi medisnya senilai US$ 2,3 miliar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bursa Eropa Ditutup Menguat Dipicu Sentimen Positif GlobalBursa Eropa ditutup menguat mengikuti sentimen positif di global karena spekulasi kesepakatan dan pendapatan perusahaan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Bursa Asia Dibuka Menguat, Investor Tunggu Data PMI TiongkokNikkei 225 Tokyo naik 1,52%, indeks komposit Shanghai datar, S&P/ASX 200 naik 0,92%, Kospi naik 0,41%.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Kelangsungan Perpanjangan PPKM Level 4 Mulai Dipantau Bursa SahamBila pelaksanaan PPKM Level 4 berlangsung selama 4–8 minggu, pelaku pasar dan investor mungkin akan mulai gelisah.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bursa Asia Melemah, Hang Seng Terseret Saham Emiten Video GameNikkei turun 0,5%, Indeks Komposit Shanghai turun 0,47%, Hang Seng Hong Kong turun 0,48%, S&P/ASX 200 turun 0,23%, Kospi naik 0,44%.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Inggris berencana perketat perjalanan ke negara Eropa lainPemerintah Inggris berencana keluarkan aturan bagi pelancong untuk tidak mengunjungi destinasi wisata di negara Eropa lain terkait kekhawatiran pandemi COVID-19.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

UEFA Siapkan Sanksi untuk Inggris Terkait Aksi Pendukung di Final Piala Eropa 2020FA dikenai empat dakwaan atas penyerangan di lapangan oleh para pendukung, pelemparan benda, mengganggu selama lagu kebangsaan dikumandangkan, dan menyalakan kembang api.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »