Buronan Kasus Begal di Makassar Ditangkap saat Hadiri Takziah

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 75 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Buronan begal ini ditangkap saat hadiri takziah

MAKASSAR - Pelarian, lelaki berinisial JO terhenti. Terduga pelaku pencurian dengan kekerasan atau begal tersebut ditangkap petugas Resmob Polsek Tamalanrea saat menghadiri acara takziah di Jalan Katimbang, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar, Rabu malam.

Kasi Humas Polsek Tamalanrea, Aipda M Khalil mengatakan JO telah lama masuk daftar pencarian orang bersama lima rekannya. Korbannya berinisial NCS, yang disebut merupakan anggota Polri. NCS dikeroyok menggunakan senjata tajam, sampai terluka di lengan.Peristiwa itu, kata Khalil terjadi pada Kamis 3 Juni 2021 malam di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kecamatan Tamalanrea.

"Setelah mendapat informasi, pelaku berada di acara takziah. Tim yang dipimpin Ipda Muh Iqbal Kosman menuju Jalan Katimbang, dan meringkus tersangka yang sudah buron selama empat bulan. Kemudian diamankan di Mako Polsek Tamalanrea," katanya, Kamis .Baca juga: Bukti Baru Akan Diberikan Jika Polisi Buka Kasus Dugaan Pemerkosaan di Lutim

Dia menambahkan dalam pengembangan, pihaknya juga mengamankan barang bukti senjata tajam jenis baton sword atau pisau tombak di rumah JO, Jalan Muh Yamin, Kecamatan Makassar, Kota Makassar."Senjata itu digunakan pelaku untuk melukai korban," jelas Khalil. Kepada polisi, JO mengaku telah melakukan penganiayaan dan pencurian."Saat kejadian pelaku mengaku dalam pengaruh minuman keras, karena baru saja berpesta miras bersama 5 orang temannya. Untuk handphone diambil oleh rekan pelaku yang masih buron," tutur Khalil.Kini JO masih menjalani pemeriksaan di Mapolsek Tamalanrea. Sementara polisi masih mengejar empat orang terduga pelaku curas sebagiama laporan aduan bernomor STPL / 385 / IV / 2021 / SPKT / Polsek Tamalanrea.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

LBH Makassar Desak Gelar Perkara khusus Kasus Luwu Timur |Republika OnlineSetelah kasus dugaan rudapaksa anak dibuka kembali, ada tim khusus yang dibentuk.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

143 Kasus Covid-19 Baru di Jakarta, Kasus Aktif Turun 207 Hari IniDinas Kesehatan DKI Jakarta menyebut kasus Covid-19 di Ibu Kota masih fluktuatif, kadang di bawah 100 kasus per hari atau sebaliknya.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Bek Bayern Munchen Lucas Hernandez Harus Masuk Penjara 6 Bulan Karena Kasus KDRTBek Bayern Munchen Lucas Hernandez harus menjalani hukuman penjara enam bulan karena kasus KDRT pada 2017.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Polri Tangani 371 Kasus Pinjol Ilegal, 91 Sudah Masuk Meja HijauPolri Tangani 371 Kasus Pinjol Ilegal, 91 Sudah Masuk Meja Hijau Baca selengkapnya, klik 👇 PinjolIlegal Bagus.. bagus.. walaupun tak ada kata terlambat moga2 ga ada oknum yg main dalam bisnis haram pinjol ilegal. *salut buat bapak2 polisi yg komitmen pd tugas
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Ini sikap Komnas HAM & DPR pada kasus polisi banting mahasiswa - ANTARA NewsANTARA - Komisioner Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (KOMNAS HAM) Mohammad Choirul Anam, Kamis (14/10), menilai tindak kekerasan yang dilakukan petugas ... Udah gw bilang, kalo lu pinter, lu ga jadi polisi, apalagi pangkat brigadir.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Apa Pembelajaran dari Kasus Baim Wong, Kakek Suhud dan Nikita Mirzani?Pembelajaran dari kasus Baim Wong, Kakek Suhud dan Nikita Mirzani, sosiolog jelaskan tentang efek media sosial hari ini. Simak penjelasannya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »