Bupati Tegaskan Stok Bantuan Korban Gempa Cianjur Mencukupi

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bupati Cianjur, Herman Suherman memastikan, stok bantuan logistik untuk korban gempa Cianjur masih aman dan mencukupi.

Cianjur, Beritasatu.com - Bupati Cianjur Herman Suherman memastikan, stok bantuan logistik untuk korban gempa Cianjur masih aman dan mencukupi. Itu lantaran masih banyak warga yang hingga saat ini tinggal di tenda-tenda pengungsian.

Herman Suherman menyatakan, hingga saat ini pihaknya masih terus melakukan pendataan berkenaan dengan bantuan logistik yang sudah didistribusikan, mulai dari kecamatan hingga ke desa-desa terdampak gempa. "Stok bantuan logistik yang saat ini tersimpan di 3 lokasi, aman atau masih mencukupi. Hari ini saya menanyakan hal yang sama ke desa-desa. Berapa yang sudah diterima dan berapa yang sudah disalurkan dan di mana saja, sisanya berapa," tutur Herman, Senin .Korban Gempa Cianjur Dapat Bantuan 10 Ton Rendang Ia menjelaskan, pendataan penyaluran dan pendistribusian bantuan logistik untuk korban gempa Cianjur diperlukan agar distribusi selanjutnya tidak simpang siur.

"Apalagi sampai hari ini kita juga masih banyak menerima bantuan-bantuan untuk korban gempa Cianjur, baik itu berupa barang maupun donasi dari berbagai pihak," jelas dia. Selain itu Pemkab Cianjur juga masih terus melakukan rekapitulasi bantuan dan donasi yang sudah diberikan dan disalurkan oleh berbagai pihak.Gempa Cianjur, Bantuan untuk Korban Terus Mengalir "Misalkan ada yang mau mennyumbang tenda 10 itu disalurkan ke mana. Ada menyumbang beras 2 ton ke mana larinya . Terus sisanya berapa," terang dia. Herman menjelaskan, hal ini perlu dilakukan karena memang Cianjur masih dalam ...

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PMI Distribusikan 2,5 Juta Liter Air Bersih untuk Warga Korban Gempa Cianjur |Republika Online17 unit tangki air PMI masih beroperasi di posko pengungsian korban gempa Cianjur.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pemprov Kalsel Serahkan Bantuan Untuk Korban Gempa Cianjur Sebesar Rp 700 JutaPemprov Kalsel sudah menyerahkan bantuan sosial kepada korban gempa di Cianjur dengan total Rp 700 juta.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Penerima Beasiswa Baznas Serahkan Bantuan untuk Korban Gempa Cianjur |Republika OnlineBantuan yang diberikan akan sangat berguna dalam mengoptimalkan peran Baznas
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PMI Salurkan Bantuan untuk Korban Gempa di Cianjur Dan SukabumiPMI Kabupaten Sukabumi menyalurkan bantuan untuk korban gempa di Kabupaten Sukabumi dan Cianjur, Jawa Barat
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Penyanyi Lawas Ramaikan Tembang Kenangan, Galang Dana untuk Gempa Cianjurbersama musisi dan penyanyi yang gergabung dalam solidaritas Seniman Gita Suara mengelar konser bertajuk Tembang Kenangan untuk menggalang dana bagi korban Gempa Cianjur
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Program CSR 3Second Beri Bantuan untuk Korban Bencana Gempa di CianjurDitemani Ustd. Ray Shareza (Mantan vokalis Nine Ball), tim 3Second berangkat bersama-sama dari Bandung ke Cianjur.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »