Bupati Lampung Timur Minta Setiap Desa Miliki Rumah Isolasi |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bupati Lampung Timur minta setiap desa memiliki rumah isolasi untuk ODP.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bupati Lampung Timur Zaiful Bukhori meminta setiap desa di wilayahnya menyiapkan rumah isolasi bagi warga berstatus Orang Dalam Pemantauan . "Di desa, diharapkan oleh pak bupati, per desa minimal menyiapkan satu rumah isolasi untuk ODP,"katan Sekretaris Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Mashur Sampurna Jaya.

Hal lainnya, yang diminta bupati selaku Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Pemerintah Kabupaten Lampung Timur adalah membuat posko di 9 titik perbatasan Kabupaten Lampung Timur dan melakukan pengecekan secara acak untuk orang dan kendaraan yang melintasi wilayah Lampung Timur. Sosialisasi pemakaian masker apabila ke luar rumah bagi warga tanpa kecuali atau dapat menggunakan masker kain dua lapis. Membuat Posko COVID-19 di 10 Pasar se-Kabupaten Lampung Timur dan penyiapan bilik disinfektan untuk warga dan pedagang yang datang ke pasar serta imbauan untuk satu rumah cukup satu orang yang pergi ke pasar.

Mengatur satu pasar hanya satu pintu masuk agar mudah melakukan pemantauan. Melakukan pemantauan secara rutin bagi warga yang mudik ke desa masing-masing dan melaporkan setiap hari pada Diskominfo serta Posdalops BPBD. Melakukan perubahan Perbup APBDES dalam rangka pencegahan Covid19 dan Camat berkoordinasi dengan forkopimcam dan kepala desa untuk penyiapan lahan pemukiman bagi warga.sumber : Antara BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rumah Dinas Bupati Kotawaringin Timur Dijadikan Tempat Inap Nakes Covid-19Supian melanjutkan, rumahnya siap menampung tenaga medis yang tak ingin pulang ke rumahnya masing-masing.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bupati M Amru Minta Petani di Gayo Lues Segera Turun ke Sawah, Ini Tujuannya - Serambi IndonesiaBupati mengatakan, selama ini berbagai upaya peringatan dan imbauan serta upaya pencegahan wabah penyakit Covid-19 dilakukan di kabupaten itu.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Bupati Minta Pejabat Patungan Beli Masker untuk Rakyat |Republika OnlineMasyarakat umum diimbau menggunakan masker kain Setuju, membantu ga akan bikin miskin, apalagi karena membantu rakyatnya
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Rumah Jabatan Bupati Kotim Siap Tampung 40 Petugas MedisRumah dinas jabatan bupati Kotawaringin Timur yang baru diresmikan pada 2019 dan belum ditempati kini menjadi tempat istirahat petugas medis menangani pasien Covid-19.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bupati Muarojambi akan Sumbangkan Gaji selama Tiga Bulan untuk Pembelian Disinfektan dan Masker - Tribun Jambi“Saya mengharapkan kekompakan para pejabat dan kepala dinas. Ayo kito samo-samo menyisihkan gaji kito disumbangkan untuk pembelian disinfektan
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Bupati Kudus Tamzil Masuk Bui Lagi: Dulu Korupsi, Kini Terima SuapM​ Tamzil divonis 8 tahun penjara dan denda Rp 250 juta terkait kasus suap. Dia juga pernah dibui karena korupsi saat menjabat bupati periode sebelumnya. Kasih Corona aja se krat biar sekarat. Suruh temenan aja ama corona mungkin dia akan sadar Selamat ya Pak!!
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »