Bupati Bogor Abaikan Edaran Menhub Soal Transportasi |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ade Yasin mengkritisi aturan Kemenhub karena akan menghambat penerapan PSBB.

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Bupati Bogor Ade Yasin mengatakan akan tetap memperketat operasional moda transportasi di wilayahnya. Ade Yasin mengabaikan aturan Kementerian Perhubungan yang kembali membuka seluruh moda transportasi mulai 7 Mei 2020. Baca Juga "Kalau saya sih masih melaksanakan pengetatan baik kendaraan pribadi maupun umum. Kami tidak ingin mengambil risiko lebih tinggi terhadap penularan virus ini," ujarnya, Kamis .

"Harusnya dilihat dulu kurvanya di daerah itu sudah melandai apa belum, rata-rata kan setiap hari masih ada yang positif. Artinya justru angkutan umum itu adalah tempat paling mudah menularkan virus," kata Ade Yasin yang juga Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Bogor itu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Jangan ikuti klu membingungkan dan membahayakan rakyat

Harus dilawan karena kebijakan Menhub tsb tdk sejalan dgn penerapan PSBB, jadi sdh tepat langkah Ibu Bupati untk tetap membatasi moda transportasi di wilayah tsb. Jangan mengikuti kebijakan yg salah. Sebab kebijakan Menhub tsb berpotensi meningkatnya penyebaran covid-19

Sari awal sudah abai... Dah Sehat pun demikian.. Abai..

ChristWamea Nah berani dong, lawan tuh mentri yg baru siuman.

Siapa dulu menhubnya...

Efek aturan yang mencla mencle ya begini. bawahan pun abai. dan bahkan membangkang.

Mantebs ini...daerah harus berani ambil sikap,jika ada keputusan menteri yg merugikan...lupakan saja.

Tdk ada visi menteri, yg ada visi misi presiden.

Kemana para BuzzerRP?

kasian pa menhub baru sembuh sakit udah d suruh kerja, jd gini nih

Jadilah pemimpin yg amanah, utamakan keselamatan rakyat....

Tak perlu berpolemik di ranah publik. Berkoordinasilah

Orang cerdas....abaikan yg gak penting & yg suka ngelantur

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PSBB, Bupati Bogor Sebut Sulit Segel Pabrik di Luar PengecualianBupati Bogor, Ade Yasin, mengaku kesulitan menertibkan pabrik yang masih beroperasional di wilayah Kabupaten Bogor Jawa Barat saat penerapan PSBB. *BANDEL BANGET PEMIMPIN DAERAH JELEK SEMUA! NIH KAU DAN SEMUA KAU ITU SEDANG DI PROGRAM SUATU AGENDA DARI PUSAT KEKUASAAN SEDUNIA AGAR NYUNGSEP EKONOMI, BANGKRUT... DISITA ASET DAERAHMU HAHAHA COBA KAU MODAL GENETIKA CAKAP HANDSOME, MAKA ADA DI THE FED
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Atasi Kasus Covid-19, Bupati Bogor Lakukan Strategi Menyerang dan BertahanBupati Bogor Ade Yasin menyebutkan bahwa kasus virus corona COVID-19 di Kabupaten Bogor Jawa Barat belum melandai. Corona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Bupati Bogor Sayangkan Sikap Menhub BKS |Republika OnlineBupati Bogor berharap KRL disetop dan pengetatan transportasi umum tak dilonggarkan. Menhub abis sakit jd kemplu Di1sisi penyebaran virus covid19 di harapkan diputus penyebarannya tapi di1sisi lain transportasi malah dibuka lagi,jadi maunya apasih yg punya negara ini?🙈👊 Kirain kena corona bikin dia ( BKS ) sadar ,,, gx taunya tambah gilaa ,,,mungkin otakny rusak
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bupati Bogor Minta Operator KRL Tegas Jalani Pembatasan PenumpangBupati Bogor, Ade Yasin, menyatakan banyak penumpang KRL yang tidak punya alasan jelas pergi ke Jakarta. Halah halah, itu di fly over cibinong tiap malem bocah2 masih banyak yg pada nongkrong urusin dulu lah
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Bupati Bogor: Keputusan Menhub, Blunder |Republika OnlineKebijakan membuka transportasi hanya membuat persebaran Covid-19 meluas. Ngaco......ngelantur Jangan diikutin...kita rakyat jadi bingung kalo wabah ini gak selesai2,kapan mulai bekerja lagi kalo begini.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bupati Bogor: Banyak Penumpang KRL ke Jakarta untuk Tujuan Tak JelasRata-rata pasien positif terinfeksi virus Corona yang berdomisili di Kabupaten Bogor lantaran tertular virus di KRL. cc: agustin_wardani Ibu gak tahu sih orang-orang macem saya, yg kerjaan nya jualan terus Cod keliling stasiun jabodetabek 😒 Lah coba dtnya bu, penumpang itu yg kerja harian bu, ko dibilng g jls,
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »