Bung Karno di Balik Penemuan Makam Imam Bukhari

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kepopuleran nama Presiden Soekarno berkaitan dengan kisah ditemukannya makam Imam Bukhari, seorang perawi nabi yang sangat termasyur di kalangan umat Islam. MPRRI

Kebesaran nama Soekarno tidak hanya dikenal di seluruh penjuru Indonesia, namun menggema di seluruh dunia. Dia dikenal sebagai sosok pemimpin berani, tegas, kharismatik dan tidak mudah diatur oleh bangsa manapun. Tidak hanya bagi bangsa Indonesia, kisah kepahlawan Bung Karno juga dirasakan bagi umat Islam di dunia. Salah satunya di Uzbekistan.

Sejarah Soekarno dengan bangsa Uzbekistan dimulai ketika pasca-Konferensi Asia Afrika tahun 1955. Pemerintah Soviet mengundang Presiden Soekarno untuk melakukan kunjungan kenegaraan ke Moskow. Situasi itu yang oleh Soekarno disiasati dengan sangat cerdas dengan mengajukan syarat atas rencananya memenuhi undangan Pemerintah Soviet dengan meminta dicarikan/ditemukan makam Imam Bukhari seorang perawi Nabi Muhammad SAW yang amat termasyhur itu. Kata Soekarno kepada Presiden Soviet,"aku sangat ingin menziarahinya".

Keterangan tersebut diperkuat oleh Muhammad Maksud, penjaga makam Imam Bukhari, bahwa atas jasa Presiden Soekarno, komplek makam Imam Bukhari kini dipugar hingga terlihat sangat megah seperti saat ini. Sehingga, komplek makam seluas 10 hektar ini menjadi wisata bagi umat Islam di dunia setelah makam Nabi Muhammad SAW di Madinah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pesona 20 Perempuan Cantik di Rumah Pengasingan Bung KarnoSebanyak 20 perempuan cantik menarik perhatian masyarakat di Rumah Pengasingan Bung Karno di Bengkulu. RumahPengasinganBungKarno
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

22 Tahun Honorer ini Jaga Rumah Pengasingan Bung Karno, Kadang Merinding Saat Ruangan SepiRumah Pengasingan Bung Karno jadi saksi kisah cintanya dengan istri ketiganya Fatmawati di Bengkulu. RumahPengasinganBungKarno
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Sabtu Pagi, Kualitas Udara Jakarta tidak SehatHanya Rawamangun, Mangga Dua bagian selatan serta KLHK dan Gelora Bung Karno berada pada level sedang di angka 80 hingga 96 parameter PM2.5 konsentrasi 33,7 ug/m3, atau level sedang Jakarta doang yang lu angkat-angkat...noh Riau liat udah gak layak ditempati buat mahluk hidup disana.... Riau mana beritanya. jakarta yg gak kebakaran hutan dan lahan aja segitu parahnya...kebayang gak yg di Riau... mana suaru mu kompas
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kemendikbud Siap Gelar Pekan Kebudayaan Nasional Bulan OktoberKemendikbud akan menyelenggarakan Pekan Kebudayaan Nasional 2019 pada 7 - 13 Oktober 2019 di Istora Senayan, Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Cerita di Balik Foto Horor 'Falling Man' dalam Serangan 9/11 di ASSosok 'Falling Man' atau 'Manusia yang Jatuh' dari menara WTC ini tetap misterius. Ketika serangan teroris melanda menara...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Melihat Prosesi Salin Luwur dan Haul Sunan Muria di KudusProsesi buka luwur digelar di makam Sunan Muria di Kudus atau Raden Umar Said. Ribuan peziarah daru berbagai daerag datang silih berganti. SalinLuwur SunanMuria
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »