Bulog Jamin Harga Pangan Stabil Pasca Libur Lebaran 2022

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Perum Bulog memastikan pasokan dan harga pangan seperti daging beku, gula dan komoditas lainnya tetap stabil pasca libur Lebaran 2022.

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso menyatakan, dirinya sudah mengeluarkan instruksi ke seluruh jajaran untuk menyiapkan stok komoditas pangan yang menjadi tanggung jawab Bulog. Sehingga ketersediaannya di masyarakat tetap terjaga setelah musim Lebaran.

Kemudian karena masih masuk masa panen, maka angka stok tersebut masih akan terus meningkat karena Bulog masih terus menyerap hasil panen petani. "Dengan kekuatan sarana infrastruktur yang dimiliki oleh Perum Bulog ditambah dengan pengalaman menyalurkan berbagai bantuan sosial, maka Bulog siap menjalankan penugasan yang diberikan," tuturnya.

2 dari 3 halamanBulog Ditugaskan Distribusikan Minyak Goreng Curah ke PasarSebelumnya, Perum Bulog ditugaskan untuk mendistribusikan minyak goreng curah Perum Bulog ditugaskan untuk mendistribusikan minyak goreng curah kepada masyarakat melalui pasar-pasar tradisional, epada masyarakat melalui pasar-pasar tradisional, terutama minyak goreng yang berasal dari kawasan pelarangan ekspor, yang produsennya tidak memiliki jaringan distribusi.

Karena harga minyak goreng curah di beberapa daerah masih mahal alias di atas Harga Eceran Tertinggi yaitu Rp 14.000 per liter. Maka, Pemerintah memutuskan melarang ekspor Refined bleached, and deodorized atau RBD palm Olein. "Hari ini saya telah memimpin rapat tentang pemenuhan kebutuhan pokok rakyat utamanya, yang berkaitan dengan ketersediaan minyak goreng di dalam negeri," kata Jokowi dalam konferensi pers di Youtube Sekretariat Presiden, Jumat .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bulog: Stok dan Harga Beras Terjaga Aman Selama Libur Lebaran |Republika OnlineBulog menjamin kebutuhan beras tersedia walau ada sedikit lonjakan permintaan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bulog Klaim Stok dan Harga Beras Terjaga Selama Libur LebaranPERUM Bulog mengklaim mampu menjaga pasokan beras yang dikuasai dalam jumlah aman selama libur lebaran.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bulog: Gabah Petani di Lhokseumawe Sudah Diserap Swasta |Republika OnlineBulog menyebut swasta telah menyerap gabah petani Lhokseumawe di atas HPP
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Badan Pangan Pastikan Stok Pangan Aman dan Harga Stabil Seusai LebaranBadan Pangan Nasional memastikan stok bahan pangan dan harga stabil seusai Lebaran
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Samuel Sekuritas: IHSG Anjlok 4,41 Persen, Modal Asing Keluar KencangIndeks Harga Saham Gabungan atau IHSG mengakhiri hari perdagangan pertamanya pasca-libur Lebaran dengan sangat mengecewakan. Nunggu lebih anjlok lagi agar bs serok bawah maning...😂 😁 paling ditimbun dihongkong.. kesempatan buat para sultan timur tengah merapat.. markimpul islamasiasolidseimbanglahdunia
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Badan Pangan Nasional: Stok dan Harga Bahan Pokok Stabil Usai LebaranKepala Badan Pangan Nasional/NFA (National Food Agency) Arief Prasetyo Adi memastikan bahwa sampai dengan hari ini pasca hari Raya Idul Fitri stok pangan aman dan harga stabil.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »