Bukan Tanah Arab, Al-Qur'an Dicetak Pertama Kali di Negara Ini

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 51%

Al Quran Berita

Islam,Mushaf,Hikmah

Al-Qur'an merupakan kitab suci umat Islam. Namun, Al-Qur'an bukan pertama kali dicetak oleh negara Islam ataupun negara Arab.

Artinya:"Sesungguhnya Kamilah yang menurunkan Al-Qur'an dan pasti Kami yang memeliharanya."Masuk ke zaman modern, Al-Qur'an kini telah dicetak secara massal dalam berbagai ukuran serta dilengkapi terjemahan. Sementara itu, Indonesia dengan penduduk mayoritas muslim mencetak ribuan kitab suci umat Islam setiap tahun.

Negara yang pertama mencetak Al-Qur'an untuk pertama kali adalah Italia. Pada 1537-1538, Paganino dan Alessandro Paganini mencetak Al-Qur'an untuk pertama kali di Venesia, Italia . Barulah pada 1838 M, Al-Qur'an dicetak oleh negara Islam yakni Iran. Beberapa mushaf yang muncul waktu itu, ditulis dengan tidak menggunakan rasm usmani secara murni.

Dalam mushaf ini, beliau berkomitmen untuk menggunakan rasm usmani dan memberikan tanda waqaf. Di samping itu, beliau juga menuliskan pengantar yang memuat penjelasan tentang sejarah penulisan Al-Qur'an yang kemudian dikenal dengan nama Mushaf Mikhallalati. Perusahaan tersebut mendatangkan sebuah mesin cetak dari Amerika Serikat untuk mencetak mushaf dalam berbagai ukuran. Selain itu, mereka juga telah bekerja sama dengan seorang ahli Khat ternama, Ustaz Muhammad Tahir Al-Kurdi, untuk menulis mushaf yang sesuai dengan kaidah rasm usmani.

Islam Mushaf Hikmah

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bukan Arab, Ini Negara yang Warganya 100 Persen Beragama IslamMaladewa dikenal sebagai negara yang seluruh masyarakatnya memeluk Islam. Saat ini tercatat 330 ribu jiwa yang menghuni Maladewa dan seluruhnya beragama Islam.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Masjid Ini Bukan Milik Orang Islam, Gereja Ini Bukan Milik Orang Katolik, tetapi…JPNN.com : Selamat Paskah. Minal Aidin Wal Faizin. Masjid ini bukan milik orang Islam & gereja ini bukan milik orang Katolik, tetapi 2 bangunan ini ada...
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Nuzulul Qur'an dan Mengapa Al-Qur'an Diturunkan Secara BertahapMomentum Nuzulul Quran kemudian menjadi untuk merekatkan kembali tali silaturahmi dan juga tali kemanusiaan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Luluskan Para Penghafal Al-Qur'an, Ini Fakta Menarik Ponpes Raudlotul Qur'an di Kota SemarangDi ponpes ini, para santrinya digembleng untuk bisa menjadi seorang hafiz
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Bacaan Al-Qur'an Surat Yusuf Ayat 26-30 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan ArtinyaBerita Bacaan Al-Qur'an Surat Yusuf Ayat 26-30 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya terbaru hari ini 2024-03-28 22:55:38 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Bacaan Al-Qur'an Surat Yusuf Ayat 31-35 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan ArtinyaBerita Bacaan Al-Qur'an Surat Yusuf Ayat 31-35 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya terbaru hari ini 2024-03-28 23:35:33 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »