Bu Tumini Telah Tiada, Ini Keistimewaan Mie Ayam Racikannya

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bu Tumini, sang pemilik mie ayam legendaris di Yogyakarta kini telah tiada. Ia punya racikan bumbu yang berbeda dengan mie ayam lainnya. Apa keistimewaannya? BuTumini MieAyamBuTumini via detikfood

, sang pemilik mie ayam legendaris di Yogyakarta kini telah tiada. Ia punya racikan bumbu yang berbeda dengan mie ayam lainnya.

Detikcom pernah mendatangi warung Mie Ayam Tumini yang berada di sebelah utara Terminal Bus Giwangan, Yogyakarta pada tahun lalu. Salah seorang karyawannya, Mursam menceritakan ciri khas mie ayam ini sehingga jadi incaran para pecinta kuliner di Yogyakarta."Ciri khasnya dari zaman dulu adalah kuahnya yang kental, kuah yang kental itu karena kaldunya dan pakai santan yang masak, itu yang membedakan dengan mie ayam lainnya," ujarnya saat ditemui di warung mie ayam Tumini, Selasa .

"Kalau hari biasa bisa laku sampai 350 porsi , terus kalau hari Sabtu sama Minggu bisa sampai 500 porsi dalam sehari," katanya. Ada empat varian dalam menu Mie Ayam Tumini yakni mie ayam Rp 10.000, mie ayam 1/2 Rp 8.000, mie ayam jumbo Rp 14.000, mie ayam ceker Rp 14.000 dan sawi ayam Rp 8.000. Sedangkan untuk minuman tersedia, es teh, teh anget, es jeruk dan jeruk anget yang dipatok Rp 3 ribu."Sawi ayam itu hanya sawi sama kuah kental isi potongan ayam itu, gampangnya mie ayam tapi tidak pakai mie," ucapnya.

telah meninggal dunia pada Jumat malam. Namanya sempat menjadi trending topik di Twitter. Jenazah Bu Tumini dimakamkan di kampung halamannya di Desa Jatiayu, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul keesokan harinya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

detikfood Favorit mu mas iianRS 😁😁

detikfood hesstigiri emg enak dik?

detikfood Parah emang rame banget asli

detikfood Zhisastra1 lho es

detikfood Nama awalnya dulu Mie Ayam Sariroso Jatiayu, sesuai asal bu Tumini

detikfood Alhamdullilah udh sempet ngerasain mie ayamnya yang super duper banyak banget ampun.

detikfood afniii

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Infografis Real Betis Vs Barcelona: Menepis BadaiBarcelona telah empat kali kalah di laga tandang La Liga musim ini.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pengacara Bantah Arya Claproth Tak Hadir di Pemakaman Anak karena DitahanSaat ini beredar rumor Arya yang diduga telah diamankan pihak kepolisian terkait ketidakhadirannya di pemakaman.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

KPK Perpanjang Masa Penahanan Tersangka Penyuap Bupati Solok Selatan'Hari ini Penyidik telah memperpanjang masa penahanan untuk tersangka Muhammad Yamin Kahar selama 40 hari,'
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

10 Mie Instan Paling Banyak Dibeli Orang Jepang, Bisa Jadi Pilihan Oleh-olehMie instan dari Jepang ini sangat mudah ditemui di minimarket Jepang. Bisa jadi pilihan oleh-oleh Jepang.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Terpukul Berat, Karen Pooroe Tak Percaya Anaknya Telah TiadaKaren Pooroe sangat terpukul mendengar kabar anaknya, Zefania, meninggal karena jatuh dari apartemen lantai 6. Ia tak percaya dengan apa yang menimpa putrinya.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

3 Rekomendasi Warung Mi Terbaik di Indonesia, Apa Saja?Bakmi Club melakukan perjalanan untuk menemukan mie terbaik. Berikut 3 rekomendasi mie terbaik di Indonesia versi Bakmi Club. semua mie enak klo laper,,tp ada satu mie ayam di toko murah bgt cuma 5 ribu,,mudah mudahan semua mie enak di toko bisa cuma 5 ribuan heheheheh Mie toye pujasera Majalengka, Jawa Barat terbaik Warmindo
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »