BSN harap PLUT Kabupaten Bandung jadi contoh standardisasi UMKM

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Badan Standardisasi Nasional (BSN) berharap Pusat Layanan Usaha Terpadu Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (PLUT-KUMKM) Kabupaten Bandung, Jawa Barat, ...

Sekretaris Utama BSN Donny Januardi Effyandhono memberikan sambutan pada Peluncuran SNI Corner dan Wifi Corner di PLUT-KUMKM Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu . ANTARA/Ricky Prayoga.Kabupaten Bandung, Jawa Barat -

"Apalagi, nanti jadi BLUD dengan berbagai penambahan fasilitasi UMKM, kita mudah untuk menjadikan PLUT Kabupaten Bandung sebagai role model bagi PLUT di daerah lain. Nanti, kalau bertanya contohnya mana sih, ya udah tinggal datang ke BLUT Bandung sudah komplit," kata Donny usai peluncuran SNI dan Wifi Corner di PLUT-KUMKM Kabupaten Bandung, Bandung, Jabar, Rabu.atas penerapan program SNI Corner dan Wifi Corner.

Kementerian Koperasi dan UKM bersama dengan Badan Standardisasi Nasional dan PT Telkom meluncurkan penyediaan SNI dan Wifi Corner pada Pusat Layanan Usaha Terpadu Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kabupaten Bandung, Rabu ini. Disebutkan, penyediaan SNI Corner dan Wifi Corner di PLUT KUMKM Kabupaten Bandung merupakan implementasi dari Perjanjian Kerja Sama antara Deputi Bidang Usaha Mikro Kementerian Koperasi dan UKM dengan Sekretaris Utama Badan Standardisasi Nasional Nomor: 63/PKS/D.2/IX/2023 dan Nomor: 19/BSN/PKS/IX/2023, tentang Kolaborasi Penyelenggaraan Standardisasi Bagi Usaha Mikro dan Kecil melalui Layanan Informasi Terpadu BSN pada PLUT KUMKM.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jasaraharja Putera Pacu Literasi Keuangan UMKM di PLUT KUMKM BandungJPNN.com : Direktur Teknik PT Asuransi Jasaraharja Putera Suhardiman menyatakan harapannya kepada pelaku UMKM di Pangalengan dan Kabupaten Bandung.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Temuan Mabes Polri saat Pantau Penyaluran Pupuk Subsidi di Kabupaten Manggarai dan Kabupaten Manggarai BaratTim terdiri dari Hotman Tambunan Ketua Tim, Herbert Nababan Wakil Ketua Tim, anggota Yudi Purnomo Harahap, Yulia Anastasia Fuada, Waldy Gagantika dan Erfina.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

PAN Kabupaten Bandung Bergabung dalam Koalisi Dukung Petahana Dadang SupriatnaKoalisi pendukung Dadang Supriatna terdiri dari PKB NasDem Demokrat dan Gerindra Kekuatan koalisi Bandung Bedas Lanjutkan bertambah dengan bergabungnya PAN
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kabupaten Bandung Raih 3 Penghargaan dari Pemerintah AustraliaPemkab Bandung melalui Badan Usaha Milik Daerah BUMD PDAM Tirta Raharja berhasil meraih tiga penghargaan bergengsi dari Pemerintah Australia
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Terjadi Gempa Bumi di Kabupaten Bandung, BMKG Catat Magnitudo 3,9Pusat kedalaman gempa disebut berada di 24 kilometer, sedangkan lokasinya diketahui berada 91 kilometer Barat Daya Kabupaten Bandung.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Bupati Badung Dadang Supriatna Kantongi Dukungan Maju Kembali Pimpin Kabupaten BandungPara relawan Bedas menyatakan siap all out untuk memenangkan Dadang Supriatna untuk kembali menjadi Bupati Bandung periode 2024-2029
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »