BPS: Indonesia Beruntung Miliki Inflasi Rendah Saat Pandemi |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Saat ini banyak negara yang mengalami inflasi tinggi.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Pusat Statistik Margo Yuwono mengatakan Indonesia beruntung memiliki angka inflasi rendah saat ini, terutama di tengah Covid-19, sehingga masyarakat tak kekurangan pasokan barang yang diperlukan."Kita beruntung memiliki inflasi yang rendah, karena pasokan di dalam negeri yang terjaga," ungkap Margo dalam pelatihan media di Jakarta, Kamis .

Dengan demikian, ia menilai masyarakat di Tanah Air belum pernah merasakan kesulitan mendapatkan barang atau komoditas selama pandemi untuk dikonsumsi, sehingga inflasi menjadi terkendali.Di negara lain, tingkat inflasi mulai melonjak antara lain di Amerika Serikat hingga Eropa, di mana harga-harga barang dan komoditas melonjak sangat tinggi karena sempat terganggunya produksi barang akibat disrupsi Cpvid-19.

Baca Juga "Di tingkat produsen beberapa negara, sudah ada pergerakan harga yang tinggi, bahkan keadaan ini ditakutkan akan sampai ke konsumen," ujar Margo. Kendati demikian, ia berpendapat efek lonjakan inflasi internasional tersebut tetap perlu dipikirkan untuk ke depannya dan dipelajari untuk mengantisipasi kemungkinan adanya kelangkaan produksi di dalam negeri.

BPS mencatat inflasi Januari hingga Oktober 2021 mencapai 0,9 persen , sedangkan inflasi Oktober 2021 dibandingkan dengan Oktober 2020 yakni 1,66 persen . Dalam menentukan inflasi, setidaknya ada 800 komoditas yang dipantau harganya oleh BPS, semakin banyak konsumsi dan semakin tinggi bobot komoditas tersebut, maka akan semakin besar pula pengaruhnya terhadap inflasi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

System ribawi, apa yang diharapkan?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rider WSBK Keturunan Indonesia: Aspal Sirkuit Mandalika Ngegrip saat Trek BasahIni impresi pebalap WSBK keturunan Indonesia usai perdana menjalani laga di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat. Begini katanya! WSBK
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Polda Metro Jaya Akan Berlakukan Crowd Free Night Saat Malam Tahun BaruPolda Metro Jaya akan kembali terapkan crowd free night pada malam tahun baru di sejumlah titik di Jakarta.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Ibu Arteria Dahlan Vs Istri Jenderal Bintang 1, Mengapa Orang Cenderung Bawa Jabatan Saat Berseteru?Thread: Ibu Arteria Dahlan Vs Istri Jenderal Bintang 1, Mengapa Orang Cenderung Bawa Jabatan saat Berseteru? - ArteriaDahlan IstriJenderal JernihkanHarapan 1. Baru-baru ini terjadi perseteruan antara ibunda anggota Komisi III DPR Arteria Dahlan dengan seorang perempuan yang diketahui istri seorang jenderal TNI bintang satu pada Minggu (21/11/2021) - ArteriaDahlan IstriJenderal JernihkanHarapan Berhati hatilah wahai para pendamping pejabat..., jadikan jabatan terkasih menjadi amanah. Di detik katanya sepupunya min, yg mana ni yg bener?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Saran Dokter Agar Tak Mudah Sakit saat Musim Hujan DatangDokter mengatakan konsumsi makanan harus diperhatikan untuk menjaga daya tahan tubuh saat musim hujan. Salah satunya, dengan mengonsumsi jahe. Simak saran selengkapnya di sini. CNNIndonesia
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Polisi Bantah Cuekin Arteria Dahlan saat Lapor Cekcok dengan Anggiat PasaribuPolisi membantah pernyataan Arteria Dahlan yang mengaku tak diperlakukan baik saat lapor soal cekcok dengan Anggiat Pasaribu. Polisi melayani dengan baik.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gaya Jokowi Kendarai Traktor Saat Tanam Jagung di Jeneponto'Jadi mekanisasi seperti ini juga perlu dikenalkan kepada seluruh petani agar penggunaan alat-alat semi berat ini bisa juga dilakukan,' ujar Jokowi. | Foto
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »