BPS DKI Catat Jumlah Penduduk Miskin Ekstrem Terbanyak di Jakarta Ada di Jakut

  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 90%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sejumlah karakteristik penduduk Jakarta mengalami kondisi kemiskinan ekstrem di antaranya mayoritas kepala rumah tangga lulusan SMA dengan rata-rata usia 45,5 tahun.

Provinsi DKI Jakarta tahun 2021 dan 2022, penduduk dengan kemiskinan ekstrem di Jakarta Utara sekitar 35.777 jiwa atau sebesar 1,94 persen pada tahun 2022.Kepala Bagian Umum BPS DKI Jakarta Suryana mengatakan, dalam waktu dekat, pihaknya akan menetapkan sampel-sampel untuk memastikan data-data yang ada di carik dan sudah terkoneksi di Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional itu sasarannya tepat.

Hal tersebut diungkapkan Suryana berdasarkan arahan dari Penjabat Gubernur DKI Jakarta yaitu Heru Budi Hartono, saat rapat terbatas di Balai Kota DKI Jakarta, Senin, 30 Januari 2023."Nah, tadi arahan dari Pj Gubernur bahwa akan menelusuri siapa dan dimananya, serta akan melakukan verif data. Dilakukan semacam intervensi terbaik apa yang harus dilakukan agar kemiskinan ekstrem di DKI Jakarta bisa tertuntaskan," kata Suryana kepada wartawan.

"Kalau udah sampel itu tepat, nanti akan di profiling kkarena akan ada kaitannya penanganan kemiskinan ekstrem dengan stunting, khususnya dikaitkan dengan bantuan-bantuan di DKI sebetulnya udah banyak," katanya menambahkan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

3 Rekomendasi BPS buat Hapus Kemiskinan Ekstrem DKI Jakarta yang Berjumlah 95.668 OrangBPS DKI Jakarta Suryana menuturkan pihaknya memberi tiga rekomendasi untuk penghapusan kemiskinan ekstrem di Jakarta.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

BPS DKI Sebut Tingkat Kemiskinan Ekstrem di Jakarta Naik 95.668 JiwaPenduduk miskin ekstrem paling banyak di wilayah Jakarta Utara (Jakut) yaitu sebesar 35,77 persen.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

4 Arah Reformasi Birokrasi BPS 2023, Sasar Kemiskinan hingga InvestasiBadan Pusat Statistik (BPS) meresmikan Reformasi Birokrasi BPS Tahun 2023
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kemiskinan Ekstrem di DKI Jakarta Tembus 95.668 Jiwa pada 2022Kepala Bagian Umum Badan Pusat Statistik (BPS) DKI Jakarta Suryana mengungkapkan bahwa posisi kemiskinan ekstrem di DKI Jakarta per Maret 2022 mencapai 0,89 persen atau tembus 95.668 jiwa. Horor😱😱😱
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

BPS DKI Sebut Wilayah Jakut Alami Kemiskinan Ekstrem TerbanyakBADAN Pusat Statistik (BPS) DKI Jakarta menyebut angka kemiskinan ekstrem di Jakarta pada Maret 2022 meningkat 0,2% menjadi 0,89% dari Maret 2021.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

BPS: Daya Beli Masyarakat di Jakarta MembaikPenurunan tingkat kemiskinan di wilayah Jakarta sangat dipengaruhi kemampuan daya beli yang meningkat, khususnya kelompok menengah bawah.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »