BPR BKK Boyolali Salurkan Pinjaman UMKM Rp2 Miliar, Bunga Hanya 0,5 Persen

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PT Bank Perkreditan Rakyat Badan Kredit Kecamatan atau BPR BKK Boyolali (Perseroda) pada 2022 mendapatkan pinjaman UMKM tanpa bunga dari Pemkab sebesar Rp2 miliar.

Dana UMKM tersebut kemudian disalurkan untuk pengusaha di Boyolali dengan bunga yang sangat kecil.“Oleh pemerintah daerah, dana tersebut diharapkan disampaikan BPR BKK Boyolali kepada pelaku UMKM dengan suku bunga 0,5 persen, sehingga sangat murah sekali,” ujar Direktur Utama PT BPR BKK Boyolali, Kuwat Wiyono, dalam sambutan kegiatan pengundian hadiah di Gedung Cendana, Rabu .

“Mudah-mudahan tahun depan, dana UMKM yang dari Pemda diberikan kepada PT BPR BKK Boyolali lebih besar. Sehingga peluang UMKM menerima dana dengan murah dapat terwujudkan,” kata dia. Sementara itu dalam wawancara terpisah, saat disinggung akankah pada 2023 dana pinjaman tanpa bunga untuk BPR BKK Boyolali akan ditambah, Bupati Said menjawab hal tersebut masih menunggu evaluasi.“Kami akan melakukan evaluasi dulu. Pak Sekda akan terus memantau, mencermati. Jadi dipantau pergerakannya, apakah terealisasi dan tepat sasaran. Itu terus kami pantau dulu,” ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bank Umum Turun Kasta Menjadi BPR Karena Kurang Modal, Apa Kerugiannya?Bank yang gagal memenuhi ketentuan modal inti minimum Rp3 triliun, selain penurunan status menjadi BPR tetapi juga terancam kehilangan nasabah besar.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Bantu Transformasi Digital BPR, Komunal Indonesia Beri Pelatihan Fintech60 perwakilan dari 30 BPR di Indonesia mengikuti pelatihan dasar Fintech 2022 untuk perkembangan trasformasi digital.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Sekolah di Boyolali Siapkan Tour Guide & Makanan untuk Penggembira MuktamarSekolah yang dijadikan tempat menginap penggembira Muktamar Muhammadiyah dan Aisyiyah Solo sudah menyiapkan panitia yang bisa dijadikan sebagai pemandu wisata atau tour guide.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Kabar Baik! Hampir 90% ODGJ Boyolali Punya E-KTP, 2.082 Terkaver BPJSOrang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ) ditangani cukup serius oleh Pemerintah Kabupaten Boyolali.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

17 Sekolah di Boyolali Tampung Penggembira Muktamar Muhammadiyah, Ini LokasinyaSebanyak 17 sekolah di Boyolali siap digunakan sebagai tempat menginap penggembira Muktamar ke-48 Muhammadiyah dan Aisyiyah di Solo.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Walah! Cuaca Boyolali Dimulai dengan Hujan sejak Pagi, Ini Prakiraan LengkapnyaPrakiraan cuaca Boyolali hari ini, Selasa (15/11/2022), diprediksi hujan ringan sejak pagi.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »