Boyolali Getol Inovasi Germas, Seluruh RT di Kecamatan Sawit akan Bangun Poskes

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ada 180 RT di Kecamatan Sawit, seluruh RT akan dibangun poskes RT dan diharapkan berjalan aktif 2023.

SOLOPOS.COM - Penyerahan Surat Terdaftar Penyehat Tradisional kepada 35 orang dalam Acara Hari Kesehatan Nasional, di Desa Kemasan Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali, Rabu . Kabupaten Boyolali terus melakukan inovasi gerakan masyarakat sehat di lingkungan masyarakat. Salah satunya, pembentukan pos kesehatan di tingkat RT sesuai intruksi Bupati Boyolali 2021.

“Setiap desa mempunyai poskes RT. Jadi bukan hanya posyandu, poswindu, yang hanya terfokus di satu tempat. Tapi disitu ada pendekatan pelayanan kesehatan mulai dariPoskes RT sebagai penyedia layanan kesehatan di tingkat terkecil masyarakat. Yeni menjelaskan poskes bisa menyediakan data-data kesehatan setiap individu yang lebih valid dan terperinci, sesuai klasifikasi umur dan tingkat kesehatan individu. Maka, poskes RT bisa membantu deteksi dini masalah kesehatan masyarakat.

“Yang seperti ini tidak hanya di bidang kesehatan, di bidang hal-hal lain tentu akan sama. Di kecamatan Sawit guyup, rukun, kompak, salam e koyo Boyolali. Salam metal,” tuturnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banjir Lahar Semeru, Akses Penghubung 2 Kecamatan di Lumajang PutusJalan penghubung antara Kecamatan Pasrujambe dan Kecamatan Candipuro putus total.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Anak Yatim di Andong Boyolali Dicabuli Ayah Temannya, Pelaku Dicokok PolisiAnak perempuan asal Kecamatan Andong, Kabupaten Boyolali menjadi korban pencabulan yang dilakukan ayah dari temannya pada 10 Mei 2022.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Hari Ini Rabu 9 November Boyolali Hujan Sedang, Cek Prakiraan Cuaca LengkapnyaPrakiraan cuaca Boyolali hari ini, Rabu (9/11/2022), diprediksi bakal hujan mulai siang hari.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Serangan Monyet di Dusun Gobumi Boyolali Makin MeresahkanSerangan monyet sejak erupsi Merapi 2010. Hingga saat ini populasi hewan tersebut semakin bertambah setiap hari dan warga hanya bisa pasrah saat melihat hasil pertaniannya selalu dirusak.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Kasus Guru Tampar Murid di Boyolali, Pelaku dan Korban Perlu PendampinganSetelah pendampingan psikologis, maka tinggal bagaimana korban memulihkan proses traumatik dengan cepat atau tidak.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Pesona Wisata Kali Pepe Boyolali, Menikmati Kuliner Khas di Tepian Anak Sungai Bengawan SoloKabupaten Boyolali, Jawa Tengah memiliki sejumlah kawasan wisata yang bisa menjadi pilihan bagi warga yang ingin liburan bersama keluarga maupun orang terdekat.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »